PENGARUH BUKAAN PADA RUANG RUMAH TINGGAL TYPE 70 TERHADAP KENYAMANAN TERMAL

Amat Rahmat, Iwan Cahyanudin, Try Ramadhan
{"title":"PENGARUH BUKAAN PADA RUANG RUMAH TINGGAL TYPE 70 TERHADAP KENYAMANAN TERMAL","authors":"Amat Rahmat, Iwan Cahyanudin, Try Ramadhan","doi":"10.32699/jiars.v10i2.1617","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Rumah tinggal sebagai tempat berlindung dan beristirahat bagi manusia perlu mempertimbangkan kenyamanan termal. Kenyamanan termal di dalam rumah tinggal di tunjang dari berbagai faktor salah satunya bukaan. Bukaan berfungsi sebagai sirkulasi udara masuk kedalam bangunan yang berpengaruh terhadap temperatur dan kelembaban yang selanjutnya juga mempengaruhi  kenyamanan termal dalam rumah tinggal. Artikel ini mencoba menganalisis kenyamanan termal bukaan pada bangunan rumah tinggal. Penelitian ini mencoba mengevaluasi kondisi temperatur dan kelembaban dalam bangunan hunian. Selanjutnya peneliti juga melakukan simulasi untuk mengintervensi bukaan bangunan dalam rangka mengoptimalkan masuknya angin dan menemukan kenyamanan termal yang lebih optimal. Metode kuantitatif deskriptif digunakan dengan pengukuran dan simulasi. Hasil penelitian dari studi kasus yang dikaji menunjukan bahwa bukaan mempengaruhi kenyamanan di dalam ruangan. Ukuran bukaan yang besar belum tentu bisa menjadikan nyaman terhadap ruangan, tetapi bentuk dan penempatan daun bukaan yang tepat dapat menjadikan ruangan di dalam menjadi lebih nyaman.","PeriodicalId":285295,"journal":{"name":"Jurnal Ilmiah Arsitektur","volume":"73 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2020-12-19","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Ilmiah Arsitektur","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.32699/jiars.v10i2.1617","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1

Abstract

Rumah tinggal sebagai tempat berlindung dan beristirahat bagi manusia perlu mempertimbangkan kenyamanan termal. Kenyamanan termal di dalam rumah tinggal di tunjang dari berbagai faktor salah satunya bukaan. Bukaan berfungsi sebagai sirkulasi udara masuk kedalam bangunan yang berpengaruh terhadap temperatur dan kelembaban yang selanjutnya juga mempengaruhi  kenyamanan termal dalam rumah tinggal. Artikel ini mencoba menganalisis kenyamanan termal bukaan pada bangunan rumah tinggal. Penelitian ini mencoba mengevaluasi kondisi temperatur dan kelembaban dalam bangunan hunian. Selanjutnya peneliti juga melakukan simulasi untuk mengintervensi bukaan bangunan dalam rangka mengoptimalkan masuknya angin dan menemukan kenyamanan termal yang lebih optimal. Metode kuantitatif deskriptif digunakan dengan pengukuran dan simulasi. Hasil penelitian dari studi kasus yang dikaji menunjukan bahwa bukaan mempengaruhi kenyamanan di dalam ruangan. Ukuran bukaan yang besar belum tentu bisa menjadikan nyaman terhadap ruangan, tetapi bentuk dan penempatan daun bukaan yang tepat dapat menjadikan ruangan di dalam menjadi lebih nyaman.
人类需要考虑的是热舒适。舒适的热舒适生活在各种因素的支持下,其中之一是开口。开口作为一种空气循环进入影响温度和湿度的建筑,也影响家庭的热舒适。这篇文章试图分析住宅释放的热舒适性。这项研究试图评估住宅的温度和湿度条件。此外,研究人员还进行了模拟,以更好地利用迎风进入,找到更优的热舒适。一种定量描述性方法采用在测量和模拟中。对病例研究的研究表明,空缺会影响室内环境的舒适性。空缺的大不一定能使舒适的房间,但叶子的形状和位置空缺就能使房间里变得更舒适。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信