Hubungan Emotional Quotient (EQ) dengan Hasil Belajar PJOK Siswa Kelas Atas SDN Bakalan Gondang Mojokerto

Puguh Satya Hasmara
{"title":"Hubungan Emotional Quotient (EQ) dengan Hasil Belajar PJOK Siswa Kelas Atas SDN Bakalan Gondang Mojokerto","authors":"Puguh Satya Hasmara","doi":"10.36379/corner.v2i2.235","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Emotional Quotient (EQ) adalah kemampuan seseorang mengatur kehidupan emosinya dengan intelegansi (to manage our emotional life with intelligence), menjaga keselarasan emosi dan pengungkapannya (the appropriateness of emotion and its expression) melalui keterampilan kesadaran diri, pengendalian diri, motivasi diri, empati dan keterampilan sosial. Dampak kecerdasan emosional yang terlalu tinggi, pertama sulit memberi dan menerima kritik yang negatif. Hal ini dikarenakan orang yang memiliki kecerdasan emosional yang tinggi memiliki empati yang tinggi pula. Oleh karena itu, ketika akan memberikan kritik yang tajam, mereka selalu memikirkan dampak terhadap orang lain, hingga enggan memberikan kritik. Begitu pun saat menerima kritik negatif, orang yang memiliki kecerdasan emosional yang tinggi tidak akan merasa sedang dikritik. Dampak negatif dari rendahnya kecerdasan emosional bisa mempengaruhi kesehatan fisik. Hal ini dikarenakan ujung dari gangguan emosional salah satunya stres. Dampaknya bisa menjadi penyakit kurangnya imun, jantung, hingga tekanan darah tinggi. Selain kesehatan fisik, juga mempengaruhi kesehatan mental. Misalnya bisa membuat depresi, hingga susah bersosialisasi dengan orang lain. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan EQ dengan hasil belajar PJOK pada siswa kelas atas (kelas 4, 5, dan 6) SDN Bakalan Gondang Mojokerto. \nPenelitian ini termasuk jenis penelitian kuantitatif dengan menggunakan metode korelasi. Subyek penelitian ini adalah siswa kelas atas (kelas 4, 5, dan 6) SDN Bakalan Gondang Mojokerto yang berjumlah 102 siswa. Data kecerdasan emosional (EQ)  didapatkan dari lembar angket/ kuesioner yang terdiri dari 37 butir pernyataan dengan menggunakan skala Likert. Sedangkan data hasil belajar PJOK didapatkan dari nilai raport. Untuk analisis data menggunakan aplikasi SPSS. \nHasil penelitian menunjukkan terdapat hubungan yang signifikan antara tingkat EQ terhadap hasil belajar PJOK pada siswa kelas atas (kelas 4, 5, dan 6) SDN Bakalan Gondang Mojokerto. Hal tersebut berdasarkan hasil pengujian hipotesis dengan uji korelasi pearson menunjukkan bahwa nilai signifikansi sebesar 0,000 < dari 0,05. Nilai koefisien korelasi rxy sebesar  0,038 sehingga dikatakan korelasinya positif (hubungan searah).","PeriodicalId":170686,"journal":{"name":"Corner: Jurnal Pendidikan Jasmani dan Olahraga","volume":"56 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-05-25","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Corner: Jurnal Pendidikan Jasmani dan Olahraga","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.36379/corner.v2i2.235","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Emotional Quotient (EQ) adalah kemampuan seseorang mengatur kehidupan emosinya dengan intelegansi (to manage our emotional life with intelligence), menjaga keselarasan emosi dan pengungkapannya (the appropriateness of emotion and its expression) melalui keterampilan kesadaran diri, pengendalian diri, motivasi diri, empati dan keterampilan sosial. Dampak kecerdasan emosional yang terlalu tinggi, pertama sulit memberi dan menerima kritik yang negatif. Hal ini dikarenakan orang yang memiliki kecerdasan emosional yang tinggi memiliki empati yang tinggi pula. Oleh karena itu, ketika akan memberikan kritik yang tajam, mereka selalu memikirkan dampak terhadap orang lain, hingga enggan memberikan kritik. Begitu pun saat menerima kritik negatif, orang yang memiliki kecerdasan emosional yang tinggi tidak akan merasa sedang dikritik. Dampak negatif dari rendahnya kecerdasan emosional bisa mempengaruhi kesehatan fisik. Hal ini dikarenakan ujung dari gangguan emosional salah satunya stres. Dampaknya bisa menjadi penyakit kurangnya imun, jantung, hingga tekanan darah tinggi. Selain kesehatan fisik, juga mempengaruhi kesehatan mental. Misalnya bisa membuat depresi, hingga susah bersosialisasi dengan orang lain. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan EQ dengan hasil belajar PJOK pada siswa kelas atas (kelas 4, 5, dan 6) SDN Bakalan Gondang Mojokerto. Penelitian ini termasuk jenis penelitian kuantitatif dengan menggunakan metode korelasi. Subyek penelitian ini adalah siswa kelas atas (kelas 4, 5, dan 6) SDN Bakalan Gondang Mojokerto yang berjumlah 102 siswa. Data kecerdasan emosional (EQ)  didapatkan dari lembar angket/ kuesioner yang terdiri dari 37 butir pernyataan dengan menggunakan skala Likert. Sedangkan data hasil belajar PJOK didapatkan dari nilai raport. Untuk analisis data menggunakan aplikasi SPSS. Hasil penelitian menunjukkan terdapat hubungan yang signifikan antara tingkat EQ terhadap hasil belajar PJOK pada siswa kelas atas (kelas 4, 5, dan 6) SDN Bakalan Gondang Mojokerto. Hal tersebut berdasarkan hasil pengujian hipotesis dengan uji korelasi pearson menunjukkan bahwa nilai signifikansi sebesar 0,000 < dari 0,05. Nilai koefisien korelasi rxy sebesar  0,038 sehingga dikatakan korelasinya positif (hubungan searah).
具有SDN优等生成绩的学生将会产生一种情感表达关系
情感表达是一种通过自我意识、自我控制、自我激励、同理心和社交技巧来调节自己的情感生活的能力。高智商的影响首先是很难给予和接受负面批评的。这是因为高智商、高同情心的人。因此,在给予严厉的批评时,他们总是考虑对他人的影响,不愿给予批评。就像接受负面批评一样,高智商的人也不会觉得自己受到了批评。低情感智力的负面影响可能会影响身体健康。这是因为其中一个极端的情绪困扰。其影响可能是一种缺乏免疫系统的疾病,心脏,高血压。除了身体健康,它还会影响精神健康。例如,它会导致抑郁,导致社交障碍。本研究的目的是确定EQ与高级学生PJOK研究结果(4年级、5年级和6年级)之间的联系。该研究包括使用相关方法的定量研究类型。本研究的题目为SDN学生(四年级、五年级和六年级),共102名学生。情商数据(EQ)来自一份由37项声明组成的问卷。而PJOK研究数据来自成绩单。使用SPSS应用程序分析数据。研究结果显示,高水平的EQ与高级学生的PJOK学习结果(4年级、5年级和6年级)之间有着显著的联系。这是基于皮尔逊相关测试的假设结果,表明0.05的价值价值为0万<。rxy相关系数为0.038,表示相关性为正(正连接)。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信