Pengaruh Asupan (Natrium, Lemak, Sayur Dan Buah), Dan Tingkat Pengetahuan Terhadap Kejadian Hipertensi Lansia Di Puskesmas Astambul Martapura

Yasir Farhat, Rusmini Yanti
{"title":"Pengaruh Asupan (Natrium, Lemak, Sayur Dan Buah), Dan Tingkat Pengetahuan Terhadap Kejadian Hipertensi Lansia Di Puskesmas Astambul Martapura","authors":"Yasir Farhat, Rusmini Yanti","doi":"10.31964/jsk.v12i2.325","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Hipertensi pada usia lanjut sebagian besar merupakan hipertensi sistolik terisolasi (HST), meningkatnya tekanan sistolik menyebabkan besar kemungkinan timbulnya kejadian stroke walaupun tekanan diastoliknya dalam batas normal. Dinas Kesehatan Kabupaten Banjar membuat rekapitulasi mengenai lansia usia 45 sampai 59 tahun pada bulan Januari sampai Agustus 2018 di Puskesmas Astambul sebanyak 1676 orang dengan kejadian hipertensi sebanyak 605 orang (36,09%). \nTujuan penelitian adalah untuk mengetahui pengaruh asupan (natrium, lemak,  sayur dan buah) dan tingkat pengetahuan terhadap kejadian hipertensi lansia di Puskesmas Astambul Martapura tahun 2019. \nJenis penelitian adalah observasional analitik dengan Rancangan cross sectional, data yang dikumpulkan adalah asupan (natrium, lemak, sayur dan buah), tingkat pengetahuan, kejadian hipertensi. Populasi adalah seluruh lansia dengan usia 45 - 59 tahun di wilayah kerja puskesmas Astambul Martapura dan sampel sebanyak 98 orang diambil secara accidental non random sampling, analisis menggunakan uji Regresi sederhana dan berganda. \nHasil penelitian menunjukkan bahwa lansia sama-sama mengalami hipertensi dan normal, tingkat pengetahuan kurang, tidak obesitas, cukup asupan natrium , rendah asupan lemak , dan rendah asupan sayur dan buah. Tidak ada pengaruh tingkat pengetahuan, status gizi, asupan natrium, dan lemak terhadap kejadian hipertensi. Ada pengaruh asupan sayur dan buah terhadap kejadian hipertensi \n  \nKata kunci : Hipertensi, asupan (natrium, lemak, sayur dan buah), pengetahuan, dan status gizi","PeriodicalId":157505,"journal":{"name":"Jurnal Skala Kesehatan","volume":"47 6 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-09-23","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Skala Kesehatan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31964/jsk.v12i2.325","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Hipertensi pada usia lanjut sebagian besar merupakan hipertensi sistolik terisolasi (HST), meningkatnya tekanan sistolik menyebabkan besar kemungkinan timbulnya kejadian stroke walaupun tekanan diastoliknya dalam batas normal. Dinas Kesehatan Kabupaten Banjar membuat rekapitulasi mengenai lansia usia 45 sampai 59 tahun pada bulan Januari sampai Agustus 2018 di Puskesmas Astambul sebanyak 1676 orang dengan kejadian hipertensi sebanyak 605 orang (36,09%). Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui pengaruh asupan (natrium, lemak,  sayur dan buah) dan tingkat pengetahuan terhadap kejadian hipertensi lansia di Puskesmas Astambul Martapura tahun 2019. Jenis penelitian adalah observasional analitik dengan Rancangan cross sectional, data yang dikumpulkan adalah asupan (natrium, lemak, sayur dan buah), tingkat pengetahuan, kejadian hipertensi. Populasi adalah seluruh lansia dengan usia 45 - 59 tahun di wilayah kerja puskesmas Astambul Martapura dan sampel sebanyak 98 orang diambil secara accidental non random sampling, analisis menggunakan uji Regresi sederhana dan berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa lansia sama-sama mengalami hipertensi dan normal, tingkat pengetahuan kurang, tidak obesitas, cukup asupan natrium , rendah asupan lemak , dan rendah asupan sayur dan buah. Tidak ada pengaruh tingkat pengetahuan, status gizi, asupan natrium, dan lemak terhadap kejadian hipertensi. Ada pengaruh asupan sayur dan buah terhadap kejadian hipertensi   Kata kunci : Hipertensi, asupan (natrium, lemak, sayur dan buah), pengetahuan, dan status gizi
摄入量(钠、脂肪、蔬菜和水果)的影响,以及普斯马斯高原老年高血压事件的知识水平
老年高血压主要是孤立的坐骨神经痛(HST),收缩压的增加可能导致中风,尽管舒张压力在正常范围内。2018年1月至8月,班加尔县卫生官员对45至59岁的老人进行了重新评估,该地区共有1676人患有高血压,共有605人(36.09%)。这项研究的目的是确定2019年普斯马斯高原老年高血压的影响(钠、脂肪、蔬菜和水果)以及对其影响的程度。这类研究是对交叉部分设计的分析观察,收集的数据包括摄入(钠、脂肪、蔬菜和水果)、知识水平、高血压。该人口是普斯克普拉工作地区45 - 59岁的老年人,其中98人的样本是随机抽样,使用简单的、多元回归测试进行分析。研究表明,老年人都有高血压和正常的、知识水平较低、不肥胖、适量的钠摄入量、脂肪摄入量低、蔬菜和水果摄入量低。知识水平、营养状况、钠摄入量和脂肪对高血压症状没有影响。高血压、高血压、脂肪、蔬菜和水果摄入量对高血压、摄入量(钠、脂肪、蔬菜和水果)、知识和营养状况都有影响
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信