{"title":"Pengaruh Kompetensi dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. SMART MULTIFINANCE Cabang Sangatta","authors":"Inda Khaerani","doi":"10.51882/jamm.v7i2.37","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh kompetensi , lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan pada PT. Smart Multi Finance Cabang Sangatta. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif yakni menguji dan menganalisis data dengan perhitungan angka-angka dan kemudian menarik kesimpulan atas pengujian tersebut. Objek yang diteliti adalah keseluruhan karyawan pada PT. Smart Multi Finance Cabang Sangatta yang berjumlah 34 orang. Dari hasil analisa diketahui bahwa : pertama, terdapat pengaruh yang signifikan antara kompetensi terhadap kinerja karyawan pada PT. Smart Multi Finance Cabang Sangatta; kedua, terdapat pengaruh yang signifikan antara lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan pada PT. Smart Multi Finance Cabang Sangatta; ketiga, berdasarkan uji F terdapat pengaruh yang signifikan antara kompetensi dan lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan pada PT. Smart Multi Finance Cabang Sangatta. \n ","PeriodicalId":262880,"journal":{"name":"MADANI ACCOUNTING AND MANAGEMENT JOURNAL","volume":"121 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-09-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"MADANI ACCOUNTING AND MANAGEMENT JOURNAL","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.51882/jamm.v7i2.37","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh kompetensi , lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan pada PT. Smart Multi Finance Cabang Sangatta. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif yakni menguji dan menganalisis data dengan perhitungan angka-angka dan kemudian menarik kesimpulan atas pengujian tersebut. Objek yang diteliti adalah keseluruhan karyawan pada PT. Smart Multi Finance Cabang Sangatta yang berjumlah 34 orang. Dari hasil analisa diketahui bahwa : pertama, terdapat pengaruh yang signifikan antara kompetensi terhadap kinerja karyawan pada PT. Smart Multi Finance Cabang Sangatta; kedua, terdapat pengaruh yang signifikan antara lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan pada PT. Smart Multi Finance Cabang Sangatta; ketiga, berdasarkan uji F terdapat pengaruh yang signifikan antara kompetensi dan lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan pada PT. Smart Multi Finance Cabang Sangatta.