Analisis Resepsi Sastra Novel Sang Pemimpi Karya Andrea Hirata

Dina Atika Putri Nainggolan
{"title":"Analisis Resepsi Sastra Novel Sang Pemimpi Karya Andrea Hirata","authors":"Dina Atika Putri Nainggolan","doi":"10.57251/multiverse.v1i3.753","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Karya sastra tidak pernah  lepas dari peran pembaca sebagai konsumen dan penghidup karya sastra. Kehadiran pembaca sangat berarti karena menentukan baik-buruknya, bermutu-tidak bermutunya, bahkan bernilai estetis atau tidak. Pembaca suatu karya sastra bisa dilakukan oleh siapa saja misalnya pembaca non akademik, pembaca akademik (mahasiswa), dan kritikus sastra. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif yaitu metode dengan cara mengumpulkan data, mendeskipsikan data, dan selanjutnya menganalisis data tersebut. Penelitian ini menggunakan instrumen berupa angket. Teknik analisis data dalam penelitian ini yaitu mencatat skor jawaban responden, mentabulasi, dan mencari persentase. Hasil dari penelitian ini yaitu novel Sang Pemimpi karya Andrea Hirata memiliki tema sangat menarik, penokohan/perwatakan novel menarik, alur menarik, latar tempat sangat menarik, amanat sangat menarik, penggunaan bahasa menarik, sudut pandang menarik, nilai moral sangat menarik, nilai sosial menarik, nilai agama menarik, nilai pendidikan sangat menarik, dan nilai budaya sangat menarik.","PeriodicalId":164732,"journal":{"name":"Multiverse: Open Multidisciplinary Journal","volume":"519 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-12-11","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Multiverse: Open Multidisciplinary Journal","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.57251/multiverse.v1i3.753","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Karya sastra tidak pernah  lepas dari peran pembaca sebagai konsumen dan penghidup karya sastra. Kehadiran pembaca sangat berarti karena menentukan baik-buruknya, bermutu-tidak bermutunya, bahkan bernilai estetis atau tidak. Pembaca suatu karya sastra bisa dilakukan oleh siapa saja misalnya pembaca non akademik, pembaca akademik (mahasiswa), dan kritikus sastra. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif yaitu metode dengan cara mengumpulkan data, mendeskipsikan data, dan selanjutnya menganalisis data tersebut. Penelitian ini menggunakan instrumen berupa angket. Teknik analisis data dalam penelitian ini yaitu mencatat skor jawaban responden, mentabulasi, dan mencari persentase. Hasil dari penelitian ini yaitu novel Sang Pemimpi karya Andrea Hirata memiliki tema sangat menarik, penokohan/perwatakan novel menarik, alur menarik, latar tempat sangat menarik, amanat sangat menarik, penggunaan bahasa menarik, sudut pandang menarik, nilai moral sangat menarik, nilai sosial menarik, nilai agama menarik, nilai pendidikan sangat menarik, dan nilai budaya sangat menarik.
分析Hirata小说中的梦想家文学接待
文学作品与读者作为消费者的角色和文学作品的寿命是分不开的。读者的存在是如此重要,因为它决定了善与恶,闷闷不乐,甚至是美学上的或非美学上的。一个文学作品的读者可以由任何非学术读者、学术读者和文学评论家来完成。本研究采用一种描述性的方法,即一种收集数据、分析数据并进一步分析数据的方法。这项研究采用了分期付款工具。这项研究的数据分析技术是记录答题率、调平和计算百分比。这项研究的结果就是平田芳芳梦想之小说作品有一个非常有趣的主题,penokohan - perwatakan有趣,情节有趣的小说,背景很有趣,很吸引人的使命,使用地方语言有趣,有趣的是,道德价值的观点非常有趣,有趣的社会价值,宗教价值非常有趣吸引人,教育的价值、文化和价值观很吸引人。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信