PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN E-COMIC PADA MATERI KEBIJAKAN MONETER DAN FISKAL UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK KELAS XI IPS 1 MAN 1 MOJOKERTO

Anis Setyaningsih, Norida Canda Sakti
{"title":"PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN E-COMIC PADA MATERI KEBIJAKAN MONETER DAN FISKAL UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK KELAS XI IPS 1 MAN 1 MOJOKERTO","authors":"Anis Setyaningsih, Norida Canda Sakti","doi":"10.26740/jupe.v8n1.p1-6","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Abstrak Latar belakang yang mendasari penelitian disisni merupakan lemahnya pemahaman peserta didik pada mapel ekonomi yang menyebabkan hasil belajar belum mencapai ketuntasan klasikal. Tujuan penelitian pengembangan ini guna mendeskripsikan (1) kelayakan media pembelajaran E-Comic, (2) respon peserta didik terhadap E-Comic, dan (3) hasil belajar peserta didik sesudah difungsikannya E-Comic. Penelitian ini menggunakan model 4D yang dibatasi hanya sampai pada tahap ketiga yaitu tahap pengembangan (develop). Hasil dari penelitian ini adalah sebuah produk media pembelajaran berupa E-Comic pada materi kebijakan moneter dan fiskal dalam bentuk link dan file berformat FBR dengan bantuan software flipbuilder. Validasi E-Comic ini memperoleh hasil 98,3% oleh pakar materi, 82,2% oleh pakar media, dan 87,5% oleh pakar grafis serta respon peserta didik diperoleh presentase sebesar 99%, sehingga dapat disimpulkan bahwa media tersebut sangat layak dan menimbulkan respon positif dari peserta didik. Pengukuran peningkatan hasil belajar menggunakan Gain Score memperoleh hasil kelas eksperimen lebih tinggi yaitu 0,5 sedangkan di kelas kontrol senilai 0,4 dan ketuntasan klasikal di kelas eksperimen terjadi peningkatan dari 15% menjadi 90% sehingga ketuntasan klasikal dapat tercapai dan kelas kontrol juga terjadi peningkatan dari 20% menjadi 60% akan tetapi belum mencapai ketuntasan klasikal. Kata Kunci : Media Pembelajaran, E-Comic, Hasil Belajar Abstract The background that underlies this study is the lack of understanding of students in economic learning that causes learning outcomes have not yet reached classical completeness. The purpose of this development research is to describe (1) the feasibility of E-Comic learning media, (2) students responses to E-Comic, and (3) student learning outcomes after the implementation of E-Comic. This study uses the 4D model which is limited to the third stage, the development stage. The results of this study are a learning media product in the form of E-Comic monetary and fiscal policy material in the form of links and files in FBR format with the help of flipbuilder software. This E-Comic validation obtained 98.3% results from material experts, 82.2% from media experts, and 87.5% from graphic experts and student responses obtained by 99%, so it can be concluded that the media was very feasible and raises positive responses from students. Measurement of improvement in learning outcomes using Gain Score obtained higher experimental class results that is 0.5 while in the control class of 0.4 and classical completeness in the experimental class increased from 15% to 90% so that classical completeness can be achieved and the control class also increased from 20% to 60% but has not yet reached classical completeness. Keywords: Learning Media, E-Comic, Learning Outcomes","PeriodicalId":191502,"journal":{"name":"Jurnal Pendidikan Ekonomi (JUPE)","volume":"41 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2020-01-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Pendidikan Ekonomi (JUPE)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.26740/jupe.v8n1.p1-6","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Abstrak Latar belakang yang mendasari penelitian disisni merupakan lemahnya pemahaman peserta didik pada mapel ekonomi yang menyebabkan hasil belajar belum mencapai ketuntasan klasikal. Tujuan penelitian pengembangan ini guna mendeskripsikan (1) kelayakan media pembelajaran E-Comic, (2) respon peserta didik terhadap E-Comic, dan (3) hasil belajar peserta didik sesudah difungsikannya E-Comic. Penelitian ini menggunakan model 4D yang dibatasi hanya sampai pada tahap ketiga yaitu tahap pengembangan (develop). Hasil dari penelitian ini adalah sebuah produk media pembelajaran berupa E-Comic pada materi kebijakan moneter dan fiskal dalam bentuk link dan file berformat FBR dengan bantuan software flipbuilder. Validasi E-Comic ini memperoleh hasil 98,3% oleh pakar materi, 82,2% oleh pakar media, dan 87,5% oleh pakar grafis serta respon peserta didik diperoleh presentase sebesar 99%, sehingga dapat disimpulkan bahwa media tersebut sangat layak dan menimbulkan respon positif dari peserta didik. Pengukuran peningkatan hasil belajar menggunakan Gain Score memperoleh hasil kelas eksperimen lebih tinggi yaitu 0,5 sedangkan di kelas kontrol senilai 0,4 dan ketuntasan klasikal di kelas eksperimen terjadi peningkatan dari 15% menjadi 90% sehingga ketuntasan klasikal dapat tercapai dan kelas kontrol juga terjadi peningkatan dari 20% menjadi 60% akan tetapi belum mencapai ketuntasan klasikal. Kata Kunci : Media Pembelajaran, E-Comic, Hasil Belajar Abstract The background that underlies this study is the lack of understanding of students in economic learning that causes learning outcomes have not yet reached classical completeness. The purpose of this development research is to describe (1) the feasibility of E-Comic learning media, (2) students responses to E-Comic, and (3) student learning outcomes after the implementation of E-Comic. This study uses the 4D model which is limited to the third stage, the development stage. The results of this study are a learning media product in the form of E-Comic monetary and fiscal policy material in the form of links and files in FBR format with the help of flipbuilder software. This E-Comic validation obtained 98.3% results from material experts, 82.2% from media experts, and 87.5% from graphic experts and student responses obtained by 99%, so it can be concluded that the media was very feasible and raises positive responses from students. Measurement of improvement in learning outcomes using Gain Score obtained higher experimental class results that is 0.5 while in the control class of 0.4 and classical completeness in the experimental class increased from 15% to 90% so that classical completeness can be achieved and the control class also increased from 20% to 60% but has not yet reached classical completeness. Keywords: Learning Media, E-Comic, Learning Outcomes
本研究背后的背景摘要是学习者对经济mapel的缺乏理解,导致研究结果尚未达到古典进步。本开发研究的目的是描述(1)学习媒体的可行性,(2)学习者对电子漫画的反应,以及(3)学习者在其功能后的学习结果。这项研究使用的4D模型只局限于发展阶段(develop)的第三阶段。本研究的结果是货币和财政政策材料上的E-Comic学习产品,以FBR的链接和文件的形式在flipbuilder软件的帮助下。E-Comic的验证结果是由材料专家、媒体专家88.2%、平面专家和学习者响应的87.5%获得了99%的百分比,从而得出结论,该媒体是完全有价值的,并能引起学习者的积极反应。测量结果分数获得增益学习使用结果增加更高即0.5而在实验控制年级值0.4和ketuntasan klasikal实验班上发生的人口从15%增加90%,以至于ketuntasan klasikal也可以实现控制和班级发生从20%到60%会增加,但还没有达到ketuntasan klasikal。关键字:学习媒体、电子漫画、研究结果将这项研究所基于的背景与对经济学习的缺乏了解,使学习成为一种对传统学习的渴望尚未完全实现。这一发展研究的目的是描述(1)E-Comic学习媒体的特点,(2)学生对E-Comic反应,(3)学生学习对E-Comic的实现。这项研究表明,这种4D模型有限于第三阶段、发展阶段。这项研究的结果是一种学习媒介在E-Comic monetary和财政政策中在FBR格式与文件中的材料。这些E-Comic验证是从现有材料中获得的98% .3%的可恢复性,从媒体experts中获得的82.2%,从图形experts和学生中获得的87.5%,因此可以确定媒体是非常具有吸引力的,从学生中获得积极的上升责任。增益测量improvement in学习outcomes)之用的得分获得高实验的阶层results就是0。5,当《控制0。4届《实验的阶层和古典completeness increased从15%到90%,所以《古典completeness可以成为achieved与控制的阶层也increased从20%到60%,但还没有了古典completeness飞地。学习媒介,电子漫画,学习来了
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信