Kinerja Dana Pihak Ketiga Terhadap Penyaluran Kredit Pada PT BPR Eka Bumi Artha Di Lampung

Wangsit Supeno
{"title":"Kinerja Dana Pihak Ketiga Terhadap Penyaluran Kredit Pada PT BPR Eka Bumi Artha Di Lampung","authors":"Wangsit Supeno","doi":"10.31294/akasia.v2i2.1304","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"PT BPR Eka Bumi Artha merupakan salah satu Bank Perkreditan Rakyat yang memiliki jumlah aset terbesar  di Indonesia beroperasi di Lampung, dinilai berhasil dalam menghadapi tantangan bisnis BPR, dan mampu melewati kondisi sulit di masa pandemi Covid-19 pada tahun 2020-2021. Penelitian ini mengangkat permasalahan mengenai perkembangan kinerja penyediaan dana pihak ke tiga yang dihimpun dalam bentuk simpanan tabungan dan deposito berjangka, kinerja penyaluran kredit disaat PT BPR Eka Bumi Artha menghadapi tantangan persaingan dan keadaan perekonomian yang tidak stabil selama periode tahun 2018, 2019, 2020 dan 2021. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kinerja penyediaan dana pihak ke tiga berbentuk simpanan, penyaluran kredit dan kinerja penggunaan dana simpanan pihak ke tiga untuk penyaluran kredit pada posisi Desember 2018, 2019, 2020 dan 2021. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dengan teknik analisa trend  terhadap kinerja keuangan simpanan dana pihak ketiga, dan juga terhadap kinerja penyaluran kredit PT BPR Eka Bumi Artha yang datanya bersumber dari laporan keuangan publikasi BPR pada laman website Otoritas Jasa Keuangan pada posisi Desember 2018, 2019, 2020 dan 2021. Hasil penelitian menunjukkan adanya perkembangan kinerja yang positif terhadap penghimpunan dana pihak ketiga maupun penyaluran kredit pada posisi Desember 2018, 2019, 2020 dan 2021. Hasil penelitian ini juga menunjukkan bahwa kinerja penyaluran kredit selama empat tahun terakhir rata-rata sebesar 54,20% bersumber dari dana simpanan pihak ketiga berupa tabungan dan kredit, sisanya dibiayai oleh sumber dana yang lain.\n ","PeriodicalId":193576,"journal":{"name":"Artikel Ilmiah Sistem Informasi Akuntansi","volume":"11 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-10-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Artikel Ilmiah Sistem Informasi Akuntansi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31294/akasia.v2i2.1304","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

PT BPR Eka Bumi Artha merupakan salah satu Bank Perkreditan Rakyat yang memiliki jumlah aset terbesar  di Indonesia beroperasi di Lampung, dinilai berhasil dalam menghadapi tantangan bisnis BPR, dan mampu melewati kondisi sulit di masa pandemi Covid-19 pada tahun 2020-2021. Penelitian ini mengangkat permasalahan mengenai perkembangan kinerja penyediaan dana pihak ke tiga yang dihimpun dalam bentuk simpanan tabungan dan deposito berjangka, kinerja penyaluran kredit disaat PT BPR Eka Bumi Artha menghadapi tantangan persaingan dan keadaan perekonomian yang tidak stabil selama periode tahun 2018, 2019, 2020 dan 2021. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kinerja penyediaan dana pihak ke tiga berbentuk simpanan, penyaluran kredit dan kinerja penggunaan dana simpanan pihak ke tiga untuk penyaluran kredit pada posisi Desember 2018, 2019, 2020 dan 2021. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dengan teknik analisa trend  terhadap kinerja keuangan simpanan dana pihak ketiga, dan juga terhadap kinerja penyaluran kredit PT BPR Eka Bumi Artha yang datanya bersumber dari laporan keuangan publikasi BPR pada laman website Otoritas Jasa Keuangan pada posisi Desember 2018, 2019, 2020 dan 2021. Hasil penelitian menunjukkan adanya perkembangan kinerja yang positif terhadap penghimpunan dana pihak ketiga maupun penyaluran kredit pada posisi Desember 2018, 2019, 2020 dan 2021. Hasil penelitian ini juga menunjukkan bahwa kinerja penyaluran kredit selama empat tahun terakhir rata-rata sebesar 54,20% bersumber dari dana simpanan pihak ketiga berupa tabungan dan kredit, sisanya dibiayai oleh sumber dana yang lain.  
第三方在楠榜的PT BPR Eka Artha贷款的表现
PT BPR Eka Bumi Artha是印度尼西亚最大的信贷银行之一,该银行在楠榜运营,被认为已经成功地应对BPR的商业挑战,并能够在2020-2021年Covid-19大流行的艰难条件下生存下来。该研究提出了一个问题,即在2018年、2019年、2020年和2021年期间,以储蓄和定期存款的形式汇集的第三方资金的发展,以及信贷发放的表现。本研究的目的是了解2018年12月、2019年、2020年和2021年位置上第三方存款资金的表现。描述性研究方法使用的是定性绩效与趋势分析技术对第三方的资金储备,和性能也对金融信贷供应地球PT BPR Eka Artha财务报告的数据来自BPR的出版物网站页面上权威金融服务于2018年12月的位置,2019年、2020年和2021年。研究结果显示,在2018年12月、2019年、2020年和2021年的位置上,第三方资金和信贷分配都有积极的发展。这项研究的结果还表明,过去四年的信用发放工作平均由第三方储蓄和信贷储备支付54.20%,其余部分由其他资金来源支付。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信