Edukasi Praktis Pembayaran Pajak Dan Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor Bagi Gen Millennial Di Kota Palembang

Azwardi Azwardi, Nazeli Adnan, Gustriani Gustriani, Alghifari Mahdi Igamo, Feny Marissa
{"title":"Edukasi Praktis Pembayaran Pajak Dan Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor Bagi Gen Millennial Di Kota Palembang","authors":"Azwardi Azwardi, Nazeli Adnan, Gustriani Gustriani, Alghifari Mahdi Igamo, Feny Marissa","doi":"10.29259/jscs.v3i2.101","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pajak merupakan salah satu sektor penyumbang penerimaan suatu negara guna pembiayaan pembangunan negara tersebut. Namun, kondisi penerimaan pajak Indonesia masih rendah di Asia Tenggara dan dunia. Rendahnya penerimaan di sektor pajak disebabkan oleh rendahnya kepatuhan wajib pajak dalam melaksanakan kewajiban perpajakannya. Sistem perpajakan yang diterapkan  di Indonesia adalah self assessment sehingga kepatuhan wajib pajak merupakan kunci penting untuk mendorong peningkatan penerimaan negara dari sektor pajak. Salah satu hal yang dapat dilakukan untuk mengatasi permasalahan ketidakpatuhan wajib pajak adalah menumbuhkan kesadaran pajak dalam diri masyarakat sejak dini. Memberikan edukasi mengenai pajak terhadap gen millenial diharapkan dapat menumbuhkan kesadaran mengenai pentingnya membayar pajak untuk kepentingan bangsa. Pengabdian ini dilakukan dengan memberikan penyuluhan mengenai cara pembayaran pajak dan bea balik nama kendaraan bermotor dengan target sasaran gen millenial dengan tujuan meningkatkan pengetahuan terkait kesadaran membayar pajak.","PeriodicalId":332911,"journal":{"name":"Sricommerce: Journal of Sriwijaya Community Services","volume":"30 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-10-28","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Sricommerce: Journal of Sriwijaya Community Services","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.29259/jscs.v3i2.101","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Pajak merupakan salah satu sektor penyumbang penerimaan suatu negara guna pembiayaan pembangunan negara tersebut. Namun, kondisi penerimaan pajak Indonesia masih rendah di Asia Tenggara dan dunia. Rendahnya penerimaan di sektor pajak disebabkan oleh rendahnya kepatuhan wajib pajak dalam melaksanakan kewajiban perpajakannya. Sistem perpajakan yang diterapkan  di Indonesia adalah self assessment sehingga kepatuhan wajib pajak merupakan kunci penting untuk mendorong peningkatan penerimaan negara dari sektor pajak. Salah satu hal yang dapat dilakukan untuk mengatasi permasalahan ketidakpatuhan wajib pajak adalah menumbuhkan kesadaran pajak dalam diri masyarakat sejak dini. Memberikan edukasi mengenai pajak terhadap gen millenial diharapkan dapat menumbuhkan kesadaran mengenai pentingnya membayar pajak untuk kepentingan bangsa. Pengabdian ini dilakukan dengan memberikan penyuluhan mengenai cara pembayaran pajak dan bea balik nama kendaraan bermotor dengan target sasaran gen millenial dengan tujuan meningkatkan pengetahuan terkait kesadaran membayar pajak.
在帕伦邦,为千禧一代提供机动车辆代金税和关税的实用教育
税收是国家为国家发展融资而捐款人的部门之一。然而,印度尼西亚在东南亚和世界的税收状况仍然很低。税收部门的低收入是由于纳税人履行其企业义务时的低税收合规造成的。印度尼西亚采用的税收制度是一种自我评估,因此纳税人服从是促进国家从税收部门提高税收的关键。怎样做才能解决的事情之一是培养纳税人意识的悖逆及早社会内在的税。提供了关于千禧基因对税有望培养教育重要性的意识为国家纳税。这样做奉献,提供了关于如何纳税咨询和bea千禧机动车和目标目标基因的名字后面的目的是提高纳税意识相关的知识。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:604180095
Book学术官方微信