Kepatuhan Wajib Pajak Dalam Membayar PBB : Studi Kasus di Kelurahan Gembor Tahun 2021 Kota Tangerang

Hustna Dara Sarra, Mikrad Mikrad
{"title":"Kepatuhan Wajib Pajak Dalam Membayar PBB : Studi Kasus di Kelurahan Gembor Tahun 2021 Kota Tangerang","authors":"Hustna Dara Sarra, Mikrad Mikrad","doi":"10.31000/bvaj.v6i2.7397","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini untuk mengetahui apa saja yang mempengaruhi kepatuhan wajib pajak dalam membayar Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) di kelurahan Gembor tahun 2021. Agar penelitian ini tidak meluas penulis membatasi variabel yang mempengaruhi yaitu pengetahuan, penghasilan dan kesadaran wajib pajak. Penelitian ini menggunakan data primer dengan sampel sebanyak 98 dengan tekhnik probability sampling. Pengumpulan data dengan melakukan wawancara, kuesioner dan studi kepustakaan. Teknik analisis data yang digunakan yaitu regresi linier berganda. Hasil peneitian terlihat bahwa variabel pengetahuan, penghasilan dan kesadaran wajib pajak berpengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak dalam membayar pajak bumi dan bangunan (PBB) di kelurahan Gembor tahun 2021. Hasil Penelitian menunjukkan hubungan antara pengetahuan pajak terhadap Kepatuhan wajib pajak mempunyai tingkat hubungan yang cukup kuat yaitu 0,242, hubungan antara penghasilan terhadap Kepatuhan wajib pajak mempunyai tingkat hubungan yang cukup kuat yaitu 0,224 sedangkan hubungan antara Kesadaran Wajib Pajak terhadap Kepatuhan wajib pajak mempunyai tingkat hubungan yang cukup kuat yaitu 0,281. Oleh karena itu semakin baik pengetahuan, penghasilan dan kesadaran warga Gembor maka akan semakin paham dan patuh untuk memenuhi kewajiban pajak yang melekat pada dirinya. Pajak bumi dan bangunan adalah salah satu komponen utama dari pendapatan daerah namun tidak sedikit masyarakat yang tidak melaksanakan kewajibanya untuk membayar pajak bumi dan bangunan. Kendala ini menjadi hambatan secara makro bagi pemerintah daerah untuk memaksimalkan proses pembangunan di berbagai sektor. Hal in terjadi karena masyarakat belum sepenuhnya memiliki pengetahuan dan kesadaran akan pentingnya manfaat membayar pajak.","PeriodicalId":358770,"journal":{"name":"Balance Vocation Accounting Journal","volume":"37 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-01-06","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Balance Vocation Accounting Journal","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31000/bvaj.v6i2.7397","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Penelitian ini untuk mengetahui apa saja yang mempengaruhi kepatuhan wajib pajak dalam membayar Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) di kelurahan Gembor tahun 2021. Agar penelitian ini tidak meluas penulis membatasi variabel yang mempengaruhi yaitu pengetahuan, penghasilan dan kesadaran wajib pajak. Penelitian ini menggunakan data primer dengan sampel sebanyak 98 dengan tekhnik probability sampling. Pengumpulan data dengan melakukan wawancara, kuesioner dan studi kepustakaan. Teknik analisis data yang digunakan yaitu regresi linier berganda. Hasil peneitian terlihat bahwa variabel pengetahuan, penghasilan dan kesadaran wajib pajak berpengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak dalam membayar pajak bumi dan bangunan (PBB) di kelurahan Gembor tahun 2021. Hasil Penelitian menunjukkan hubungan antara pengetahuan pajak terhadap Kepatuhan wajib pajak mempunyai tingkat hubungan yang cukup kuat yaitu 0,242, hubungan antara penghasilan terhadap Kepatuhan wajib pajak mempunyai tingkat hubungan yang cukup kuat yaitu 0,224 sedangkan hubungan antara Kesadaran Wajib Pajak terhadap Kepatuhan wajib pajak mempunyai tingkat hubungan yang cukup kuat yaitu 0,281. Oleh karena itu semakin baik pengetahuan, penghasilan dan kesadaran warga Gembor maka akan semakin paham dan patuh untuk memenuhi kewajiban pajak yang melekat pada dirinya. Pajak bumi dan bangunan adalah salah satu komponen utama dari pendapatan daerah namun tidak sedikit masyarakat yang tidak melaksanakan kewajibanya untuk membayar pajak bumi dan bangunan. Kendala ini menjadi hambatan secara makro bagi pemerintah daerah untuk memaksimalkan proses pembangunan di berbagai sektor. Hal in terjadi karena masyarakat belum sepenuhnya memiliki pengetahuan dan kesadaran akan pentingnya manfaat membayar pajak.
《联合国纳税人合规》:唐郎市2021年个案研究
本研究旨在找出在2021年适用于联合国征收地球和建筑税的纳税人关税的影响。为了避免本研究的广泛发展,作者限制了影响纳税人知识、收入和意识的变量。本研究采用了第98个样本的原始数据,采用了概率采样技术。通过访谈、问卷调查和文学研究来收集数据。所使用的数据分析技术是多元线性回归。调查结果显示,变量知识、收入和纳税人意识影响到2021年缴纳地球和建筑税的纳税人税。研究结果对服从纳税人的税务知识之间的关系有足够强大的关系即0.242血清素水平,对合规的纳税人有合理预期收入之间的关系足够强大的关系即0.224纳税人对纳税人的服从意识之间的关系则有足够强大的关系即0.281水平。因此,格博人的知识、收入和意识越好,他们就越了解和服从履行他们与生俱来的税收义务。地球税和建筑税是该地区收入的主要组成部分之一,但很少有人不履行自己的义务来支付地球和建筑税。它们在宏观上成为地方政府最大限度地利用不同部门的发展进程的障碍。这是因为社会还没有完全认识到纳税效益的重要性。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信