Pemberdayaan Masyarakat bersama TAMAN Sidrap Melalui Pertanian Terintegrasi di Desa Martadinata

{"title":"Pemberdayaan Masyarakat bersama TAMAN Sidrap Melalui Pertanian Terintegrasi di Desa Martadinata","authors":"","doi":"10.55381/jpm.v1i4.48","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"TAMAN Sidrap atau Petani Mandiri Jalur Pipa Sidrap merupakan program pemberdayaan masyarakat yang diinisiasi oleh PT Pertamina Gas Operation Kalimantan Area dalam upaya meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap lingkungan dengan menerapkan inovasi sistem pertanian terpadu sekaligus berdampak pada peningkatan kesejahteraan masyarakat. Perusahaan memperkenalkan inovasi pertanian terpadu dengan melibatkan partisipasi 3 (tiga) kelompok tani dan 1 (satu) kelompok perempuan tani melalui pemanfaatan limbah pertanian seperti residu baglog jamur, sayuran yang dipanen untuk menjadi bahan dasar pembuatan kompos yang digunakan untuk pertanian hortikultura dan rumah bibit, serta media budidaya perikanan. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan objek utama penelitian tis Adalah penerima manfaat dari TAMAN Sidrap. Praktik pemberdayaan di TAMAN Sidrap dilakukan dalam 3 langkah: Perencanaan, Pelaksanaan, Monitoring dan Evaluasi. Dampak dari program pemberdayaan masyarakat yang telah dirasakan adalah peningkatan ekonomi masyarakat, sampah yang dikelola dengan baik, dan peningkatan kegiatan kelompok.","PeriodicalId":381440,"journal":{"name":"Prospect: Jurnal Pemberdayaan Masyarakat","volume":"203 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-10-04","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Prospect: Jurnal Pemberdayaan Masyarakat","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.55381/jpm.v1i4.48","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1

Abstract

TAMAN Sidrap atau Petani Mandiri Jalur Pipa Sidrap merupakan program pemberdayaan masyarakat yang diinisiasi oleh PT Pertamina Gas Operation Kalimantan Area dalam upaya meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap lingkungan dengan menerapkan inovasi sistem pertanian terpadu sekaligus berdampak pada peningkatan kesejahteraan masyarakat. Perusahaan memperkenalkan inovasi pertanian terpadu dengan melibatkan partisipasi 3 (tiga) kelompok tani dan 1 (satu) kelompok perempuan tani melalui pemanfaatan limbah pertanian seperti residu baglog jamur, sayuran yang dipanen untuk menjadi bahan dasar pembuatan kompos yang digunakan untuk pertanian hortikultura dan rumah bibit, serta media budidaya perikanan. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan objek utama penelitian tis Adalah penerima manfaat dari TAMAN Sidrap. Praktik pemberdayaan di TAMAN Sidrap dilakukan dalam 3 langkah: Perencanaan, Pelaksanaan, Monitoring dan Evaluasi. Dampak dari program pemberdayaan masyarakat yang telah dirasakan adalah peningkatan ekonomi masyarakat, sampah yang dikelola dengan baik, dan peningkatan kegiatan kelompok.
通过马塔达村的综合农业使社会与锡德拉普公园恢复活力
Sidrap公园或自给自足的农民Sidrap是由PT Pertamina Gas发起的一项社区赋权计划,目的是通过实现综合农业系统的创新并影响社区福利。该公司通过参与3(3)农民小组和1(1)农民妇女小组通过蘑菇袋残留物等农业废物的利用来引进统一的农业创新。蘑菇袋残留物是用于园艺和苗圃养殖场的用于堆肥生产的蔬菜,以及渔业养殖场。该研究采用一种描述性质的方法,其主要研究对象是Sidrap park的受益者。Sidrap公园的授权实践有三个步骤:计划、实施、监督和评估。社区赋权计划的影响是社会经济的增加、管理良好的垃圾和群体活动的增加。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信