RANCANG BANGUN SISTEM MANAJEMEN DISTRIBUSI PUPUK BERSUBSIDI MENGGUNAKAN KARTU TANI UNTUK MENGATUR KUOTA PUPUK DI DUSUN RAMMEANG KABUPATEN MAMUJU TENGAH

Andi Haslindah, Ayu Lestari Perdana, Senal Senal, Robi Wahyudi
{"title":"RANCANG BANGUN SISTEM MANAJEMEN DISTRIBUSI PUPUK BERSUBSIDI MENGGUNAKAN KARTU TANI UNTUK MENGATUR KUOTA PUPUK DI DUSUN RAMMEANG KABUPATEN MAMUJU TENGAH","authors":"Andi Haslindah, Ayu Lestari Perdana, Senal Senal, Robi Wahyudi","doi":"10.47398/iltek.v18i01.73","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Sistem mnajemen pendistribusian pupuk bersubsidi di dusun rammang masih belum tepat sasarannya karena adanya anggota petani lain mengambil hak petani yang telah terdaftar sebagai penerima pupuk bersubsidi, sehingga di butuhkan sistem manajemen distribusi pupuk bersubsidi menggunakan kartu tani untuk mengatur kuota pupuk. Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan menguji sistem manajemen distribusi pupuk bersubsidi dimulai dari kios pupuk hingga sampai kepada petani dan meyalurkan pupuk bersubsidi sesusai dengan peraturan yang sudah di tetapkan. Metode penelitian ini menggunakan metode SDLC Waterfall. Perancangan pembuatan sistem tersebut dilakukan menggunkan class diagram dan diuji menggunakan teknik pengujian Black Box. Hasil dari perancangan sistem web tersebut yaitu dapat mengolah pendistribusian pupuk bersubsidi pada kios – kios pupuk dan dapat mengatur kuota pupuk bersubsidi menggunakan kartu tani yang di dalamnya terdapat QR Code. Adapun hasil Pengujian untuk admin, dapat mengubah data-data di kios pupuk seperti data petani, data pupuk dan data kios serta data-data pendukung lainnya. Dengan di buatnya sistem ini penyaluran distribusi pupuk bersubsidi benar-benar tepat sasaran dan merata sampai kepada petani.","PeriodicalId":303759,"journal":{"name":"ILTEK : Jurnal Teknologi","volume":"5 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-05-10","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"ILTEK : Jurnal Teknologi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.47398/iltek.v18i01.73","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Sistem mnajemen pendistribusian pupuk bersubsidi di dusun rammang masih belum tepat sasarannya karena adanya anggota petani lain mengambil hak petani yang telah terdaftar sebagai penerima pupuk bersubsidi, sehingga di butuhkan sistem manajemen distribusi pupuk bersubsidi menggunakan kartu tani untuk mengatur kuota pupuk. Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan menguji sistem manajemen distribusi pupuk bersubsidi dimulai dari kios pupuk hingga sampai kepada petani dan meyalurkan pupuk bersubsidi sesusai dengan peraturan yang sudah di tetapkan. Metode penelitian ini menggunakan metode SDLC Waterfall. Perancangan pembuatan sistem tersebut dilakukan menggunkan class diagram dan diuji menggunakan teknik pengujian Black Box. Hasil dari perancangan sistem web tersebut yaitu dapat mengolah pendistribusian pupuk bersubsidi pada kios – kios pupuk dan dapat mengatur kuota pupuk bersubsidi menggunakan kartu tani yang di dalamnya terdapat QR Code. Adapun hasil Pengujian untuk admin, dapat mengubah data-data di kios pupuk seperti data petani, data pupuk dan data kios serta data-data pendukung lainnya. Dengan di buatnya sistem ini penyaluran distribusi pupuk bersubsidi benar-benar tepat sasaran dan merata sampai kepada petani.
利用农民卡建立一个补贴肥料分配管理系统,在马穆朱区RAMMEANG村设置肥料配额
rammang村的施肥分配系统还没有达到它的目标,因为另一名农民剥夺了被列为施肥受助人的农民权利,因此需要一个补贴的肥料分配管理系统来调节肥料配额。本研究旨在设计和测试一种补贴肥料分配系统,从小摊一直到农民,并在规定的基础上引入有补贴的肥料。本研究方法采用SDLC瀑布法。该系统制造的设计是使用黑匣子测试技术使用单个图表进行测试。web系统设计的结果是,可以在小摊上进行补贴化肥分配,并可以使用有QR代码的农民卡来管理补贴化肥配额。至于对管理员的测试结果,可能会改变肥料数据、肥料数据和其他支持数据等化肥亭中的数据。该系统将补贴肥料的分配分配给农民是明确和公平的。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:604180095
Book学术官方微信