Ni Luh Ayu Winda Mahayani, Agus Donny Susanto, Dylla Hanggaeni Dyah Puspaningrum
{"title":"Efektivitas Penerapan Tracer Terhadap Pengendalian Kejadian Missfile Rekam Medis Di UPTD Puskesmas Rendang","authors":"Ni Luh Ayu Winda Mahayani, Agus Donny Susanto, Dylla Hanggaeni Dyah Puspaningrum","doi":"10.25078/jyk.v6i1.1855","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"UPTD Puskesmas Rendang belum menerapkan tracer rekam medis (petunjuk keluar) sehingga masih ditemukan adanya kesalahletakan atau tidak ditemukannya rekam medis di rak penyimpanan yang menyebabkan terjadinya missfile. Berdasarkan studi pendahuluan yang dilakukan pada bulan Desember 2021 diketahui persentase kejadian missfile sebanyak 10,53% dari 1.680 rekam medis Puskesmas Rendang memerlukan tracer rekam medis yang dapat mengatasi permasalahan missfile rekam medis. Tujuan penelitian ini adalah untuk merancang desain tracer rekam medis dan mengukur efektivitas penerapan tracer. Rancangan penelitian yang digunakan adalah One Group Pretest-Postest Design, yakni untuk mengukur angka kejadian missfile sebelum dan sesudah penerapan tracer rekam medis. Hasil penelitian ini yaitu menggunakan pengujian kuesioner dengan skala likert didapatkan hasil 85% yang kelayakannya dapat dikategorikan “Sangat Layak”. Hasil pengujian hipotesis dengan menggunakan Uji Wilcoxon Signed Ranks Test didapatkan nilai signifikansi sebesar 0,000 sehingga 0,000 < 0,05. Berdasarkan hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa terdapat efektivitas penerapan tracer terhadap pengendalian kejadian missfile rekam medis di UPTD Puskesmas Rendang. Saran yang dapat diberikan adalah pengembangan tracer rekam medis berbasis elektronik diperlukan agar proses pelayanan dapat berjalan dengan efektif dan efisien. Serta diperlukan adanya retensi.","PeriodicalId":198304,"journal":{"name":"JURNAL YOGA DAN KESEHATAN","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-04-20","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JURNAL YOGA DAN KESEHATAN","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.25078/jyk.v6i1.1855","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
UPTD Puskesmas Rendang belum menerapkan tracer rekam medis (petunjuk keluar) sehingga masih ditemukan adanya kesalahletakan atau tidak ditemukannya rekam medis di rak penyimpanan yang menyebabkan terjadinya missfile. Berdasarkan studi pendahuluan yang dilakukan pada bulan Desember 2021 diketahui persentase kejadian missfile sebanyak 10,53% dari 1.680 rekam medis Puskesmas Rendang memerlukan tracer rekam medis yang dapat mengatasi permasalahan missfile rekam medis. Tujuan penelitian ini adalah untuk merancang desain tracer rekam medis dan mengukur efektivitas penerapan tracer. Rancangan penelitian yang digunakan adalah One Group Pretest-Postest Design, yakni untuk mengukur angka kejadian missfile sebelum dan sesudah penerapan tracer rekam medis. Hasil penelitian ini yaitu menggunakan pengujian kuesioner dengan skala likert didapatkan hasil 85% yang kelayakannya dapat dikategorikan “Sangat Layak”. Hasil pengujian hipotesis dengan menggunakan Uji Wilcoxon Signed Ranks Test didapatkan nilai signifikansi sebesar 0,000 sehingga 0,000 < 0,05. Berdasarkan hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa terdapat efektivitas penerapan tracer terhadap pengendalian kejadian missfile rekam medis di UPTD Puskesmas Rendang. Saran yang dapat diberikan adalah pengembangan tracer rekam medis berbasis elektronik diperlukan agar proses pelayanan dapat berjalan dengan efektif dan efisien. Serta diperlukan adanya retensi.