PENGGUNAKAN METODE ALGORITHMA A STAR (A*) UNTUK PEMETAAN POTENSI DESA DI WILAYAH PANDEGLANG BANTEN

Aghy Gilar Pratama, S. Susilawati, Andrianto Heri Wibowo, Robby Rizky, Renji Purnama Alais
{"title":"PENGGUNAKAN METODE ALGORITHMA A STAR (A*) UNTUK PEMETAAN POTENSI DESA DI WILAYAH PANDEGLANG BANTEN","authors":"Aghy Gilar Pratama, S. Susilawati, Andrianto Heri Wibowo, Robby Rizky, Renji Purnama Alais","doi":"10.33592/pelita.v21i2.1785","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Potensi desa merupakan segala sumber daya alam maupun sumber daya manusia yang dapat serta tersimpan di desa. Dimana semua sumber daya tersebut dapat dimanfaatkan bagi kelangsungan dan perkembangan desa. Kabupaten Pandeglang terbagi menjadi 32 kecamatan, 326 desa dan 13 kelurahan Pandegalang ini memiliki potensi yang beraneka ragam, akan tetapi belum dikenal masyarakat luas karena kurangnya informasi. Dalam membantu pembangunan dan pengembangan desa di Kabupaten Pandeglang dibutuhkan sebuah sistem yang mengelola sumberdaya informasi desa tersebut sehingga menghasilkan data yang tertata dan mudah digunakan. Sistem informasi berbasis web dibangun bertujuan memudahkan pegawai pemerintahan dan masyarakat mendapatkan informasi potensi desa secara efektif dan efesien, letak lokasi desa yang ditampilkan secara visual menggunakan Googel Maps API. Penggunaan metode Algorithma A* (A-Star) mampu menemukan jalur terdekat antara jarak satu desa dengan desa lainya, dengan biaya pengeluaran paling sedikit dari titik awal yang diberikan sampai ke titik tujuan yang diharapkan. Pada penelitian ini menghasilkan aplikasi sistem informasi geografis pemetaan potensi desa di wilayah Kabupaten Pandeglang menggunakan metode Algorithma A* (A-Star) berbasis Web.","PeriodicalId":157541,"journal":{"name":"Pelita : Jurnal Penelitian dan Karya Ilmiah","volume":"24 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-12-02","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Pelita : Jurnal Penelitian dan Karya Ilmiah","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33592/pelita.v21i2.1785","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Potensi desa merupakan segala sumber daya alam maupun sumber daya manusia yang dapat serta tersimpan di desa. Dimana semua sumber daya tersebut dapat dimanfaatkan bagi kelangsungan dan perkembangan desa. Kabupaten Pandeglang terbagi menjadi 32 kecamatan, 326 desa dan 13 kelurahan Pandegalang ini memiliki potensi yang beraneka ragam, akan tetapi belum dikenal masyarakat luas karena kurangnya informasi. Dalam membantu pembangunan dan pengembangan desa di Kabupaten Pandeglang dibutuhkan sebuah sistem yang mengelola sumberdaya informasi desa tersebut sehingga menghasilkan data yang tertata dan mudah digunakan. Sistem informasi berbasis web dibangun bertujuan memudahkan pegawai pemerintahan dan masyarakat mendapatkan informasi potensi desa secara efektif dan efesien, letak lokasi desa yang ditampilkan secara visual menggunakan Googel Maps API. Penggunaan metode Algorithma A* (A-Star) mampu menemukan jalur terdekat antara jarak satu desa dengan desa lainya, dengan biaya pengeluaran paling sedikit dari titik awal yang diberikan sampai ke titik tujuan yang diharapkan. Pada penelitian ini menghasilkan aplikasi sistem informasi geografis pemetaan potensi desa di wilayah Kabupaten Pandeglang menggunakan metode Algorithma A* (A-Star) berbasis Web.
使用STAR算法(A*)来绘制PANDEGLANG BANTEN地区的村庄潜力
村庄的潜力是所有能够和储存在农村的自然资源和人力资源。所有这些资源都可以用于村庄的可行性和发展。Pandeglang区被分为32个街道、326个村庄和13个村庄,其广为流传,但由于缺乏信息而不为人知。为了帮助Pandeglang区村庄的建设和发展,需要一个系统来管理村庄的信息资源,从而产生有组织、易于使用的数据。建立的基于web的信息系统旨在使政府官员和公众能够有效有效地利用Googel Maps进行视觉展示的村庄的位置。使用算法A- star (A- star)可以找到离一个村庄和另一个村庄最近的路径,从初始点到预期目的地的费用最少。在这项研究中,潘德格朗区使用基于Web的算法算法创建了一个地图集系统的应用程序。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:604180095
Book学术官方微信