Pengaruh Fasilitas Pembayaran Non-Tunai di Kawasan Kuliner Dipati Ukur Kota Bandung terhadap Kepuasan Konsumen

Nanda Selvia
{"title":"Pengaruh Fasilitas Pembayaran Non-Tunai di Kawasan Kuliner Dipati Ukur Kota Bandung terhadap Kepuasan Konsumen","authors":"Nanda Selvia","doi":"10.61242/ijabo.22.208","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pertumbuhan UMKM di Indonesia kian hari kian meningkat, hal ini mengakibatkan para pemilik UMKM harus memberikan yang terbaik agar dapat memuaskan konsumen dan meningkatkan potensi bisnis yang dimilikinya. Terdapat beberapa hal yang dapat mendukung pemenuhan kepuasan konsumen, salah satunya ialah menyediakan fasilitas yang dibutuhkan oleh konsumen. Mengingat perkembangan zaman yang serba digital, masyarakat kini banyak yang beralih untuk menggunakan fasilitas transaksi non-tunai guna memudahkan dan mempercepat proses transaksi. Sehingga, penelitian dilakukan untuk mengetahui bagaimana penerapan fasilitas pembayaran non-tunai dan pengaruhnya terhadap kepuasan konsumen. Peneliti menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kuantitatif melalui data, yang didapat dari pengisian kuesioner oleh konsumen di Kawasan kuliner Dipati Ukur Kota Bandung sebanyak 106 responden. Teknik analisis yang digunakan ialah uji analisis deskriptif, uji normalitas, uji linearitas, uji heteroskedastisitas, uji regresi linerar sederhana, uji koefisien determasi, dan uji hipotesis menggunakan software IBM SPSS 23. Berdasarkan hasil analisis data dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh positif antara fasilitias pembayaran non-tunai terhadap kepuasan pelanggan. Artinya apabila penerapan fasilitas pembayaran non-tunai dioptimalkan maka kepuasan konsumen akan turut meningkat. \n ","PeriodicalId":404781,"journal":{"name":"International Journal Administration Business and Organization","volume":"19 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-09-28","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"International Journal Administration Business and Organization","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.61242/ijabo.22.208","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Pertumbuhan UMKM di Indonesia kian hari kian meningkat, hal ini mengakibatkan para pemilik UMKM harus memberikan yang terbaik agar dapat memuaskan konsumen dan meningkatkan potensi bisnis yang dimilikinya. Terdapat beberapa hal yang dapat mendukung pemenuhan kepuasan konsumen, salah satunya ialah menyediakan fasilitas yang dibutuhkan oleh konsumen. Mengingat perkembangan zaman yang serba digital, masyarakat kini banyak yang beralih untuk menggunakan fasilitas transaksi non-tunai guna memudahkan dan mempercepat proses transaksi. Sehingga, penelitian dilakukan untuk mengetahui bagaimana penerapan fasilitas pembayaran non-tunai dan pengaruhnya terhadap kepuasan konsumen. Peneliti menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kuantitatif melalui data, yang didapat dari pengisian kuesioner oleh konsumen di Kawasan kuliner Dipati Ukur Kota Bandung sebanyak 106 responden. Teknik analisis yang digunakan ialah uji analisis deskriptif, uji normalitas, uji linearitas, uji heteroskedastisitas, uji regresi linerar sederhana, uji koefisien determasi, dan uji hipotesis menggunakan software IBM SPSS 23. Berdasarkan hasil analisis data dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh positif antara fasilitias pembayaran non-tunai terhadap kepuasan pelanggan. Artinya apabila penerapan fasilitas pembayaran non-tunai dioptimalkan maka kepuasan konsumen akan turut meningkat.  
万隆量度烹饪区非现金支付设施对消费者满意度的影响
印尼UMKM的增长日益增长,这使得UMKM的所有者必须尽其所能满足消费者并增加他们的商业潜力。有几件事可以促进消费者满意的满足,其中之一就是提供消费者所需的设施。考虑到当今数字时代的发展,许多人转向使用非现金交易工具来便利和加快交易进程。因此,研究是为了了解非现金支付设施的应用以及它如何影响消费者满意度。研究人员使用定量方法的方法通过数据进行描述,这是客户在万隆中度烹饪区进行的106名受访者中从问卷调查中获得的。分析技术是描述性分析测试,测试使用的常态,linearitas heteroskedastisitas试验,试验linerar简单、determasi滑动系数测试和回归测试假设使用IBM SPSS软件测试23。根据数据分析,可以得出结论,非现金支付机构对客户满意度的积极影响。意味着当非现金付款设施优化应用将有助于提高消费者满意度。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信