{"title":"Pengaruh SVL Pada Metallic Sheat Underground Cable 150 kV Terhadap Transient Switching Capasitor Bank PLTU FTP 2 Lombok 2x50 MW","authors":"Ersalia Dewi Nursita, Tony Koerniawan","doi":"10.33322/energi.v15i1.1989","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Kabel diproduksi dengan metallic sheath yang merupakan selubung metalik untuk ketahanan terhadap benturan agar terhindar dari kerusakan mekanis. Ketika kabel dialiri listrik, terjadi tegangan induksi dari konduktor inti ke metallic sheath yang ditanahkan. Studi kasus ini dilaksanakan di PLTU FTP 2 Lombok, dimana saat switching capacitor bank beroperasi maka terjadi transien tegangan secara cepat dan dapat mengakibatkan kenaikan suhu serta kegagalan jangka panjang pada kabel transmisi. Sheath voltage limiter perlu ditambahkan pada salah satu ujung kabel dengan instalasi teknik single point bonding dengan maksud untuk mencegah tegangan induksi pada selubung kabel. Sheath voltage limiter merupakan perangkat pelindung dari lonjakan tegangan yang terhubung antara metallic sheath dan ground. Simulasi ATP-EMTP (Alternative Transients Program – Electromagnetic Transients Program) digunakan untuk mengetahui keefektifitasan shealt voltage limiter dalam mereduksi nilai tegangan induksi pada metalic shelath cable. Hasil dari simulasi menunjukan dengan pemasangan SVL di sisi pembangkit dapat mereduksi nilai tegangan induksi pada kondisi normal sebesar 87.2% dan saat terjadi transien sebesar 89.58% - 94.53%.","PeriodicalId":166066,"journal":{"name":"ENERGI & KELISTRIKAN","volume":"22 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-07-08","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"ENERGI & KELISTRIKAN","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33322/energi.v15i1.1989","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Kabel diproduksi dengan metallic sheath yang merupakan selubung metalik untuk ketahanan terhadap benturan agar terhindar dari kerusakan mekanis. Ketika kabel dialiri listrik, terjadi tegangan induksi dari konduktor inti ke metallic sheath yang ditanahkan. Studi kasus ini dilaksanakan di PLTU FTP 2 Lombok, dimana saat switching capacitor bank beroperasi maka terjadi transien tegangan secara cepat dan dapat mengakibatkan kenaikan suhu serta kegagalan jangka panjang pada kabel transmisi. Sheath voltage limiter perlu ditambahkan pada salah satu ujung kabel dengan instalasi teknik single point bonding dengan maksud untuk mencegah tegangan induksi pada selubung kabel. Sheath voltage limiter merupakan perangkat pelindung dari lonjakan tegangan yang terhubung antara metallic sheath dan ground. Simulasi ATP-EMTP (Alternative Transients Program – Electromagnetic Transients Program) digunakan untuk mengetahui keefektifitasan shealt voltage limiter dalam mereduksi nilai tegangan induksi pada metalic shelath cable. Hasil dari simulasi menunjukan dengan pemasangan SVL di sisi pembangkit dapat mereduksi nilai tegangan induksi pada kondisi normal sebesar 87.2% dan saat terjadi transien sebesar 89.58% - 94.53%.