Penerapan Alat Pemotong Krupuk Bawang Yang Ergonomis DI Desa Jedong Kecamatan Wagir Kabupaten Malang

Mujiono, Sujianto, Hardianto
{"title":"Penerapan Alat Pemotong Krupuk Bawang Yang Ergonomis DI Desa Jedong Kecamatan Wagir Kabupaten Malang","authors":"Mujiono, Sujianto, Hardianto","doi":"10.36040/flywheel.v13i2.5873","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pada Home Industri krupuk bawang dibagian pemotongan krupuk ditemukan bahwauntuk pemotongannya masih menggunakan alat manual yaitu pisau dengan cara pemotongannya membungkuk sehingga mudah lelah, membutuhkan waktu yang lama dan hasil potongannya tidak bisa sama / homogen sehingga hasilnya kurang optimal. Optimal yang dimaksud adalah untuk mengeffisien dan mengeffektifkan sumberdaya yang dimiliki, agar supaya memperoleh keuntungan sebanyak-banyaknya dengan menekan biaya serendah mungkin, dengan cara merancangkan alat pemotong krupuk yang ergonomis. Tahapan pembuatan alat pemotongan krupuk  yang ergonomis yang dapat digunakan oleh operator dengan hasil lebih effektif, effisien, aman , nyaman dan dapat meningkatkan produktifitas, dengan menguji keseragaman data, kecukupan data serta ukuran persentil yang sesuai.Hasil pembuatan  alat  untuk pemotongan krupuk dengan menggunakan ukuran anthropometri dengan hasil : tinggi alat 102.5 cm, Panjang alat 52.9 cm,lebar alat 51,8 cm, dan panjang diameter pegangan mesin 2.5 cm. Dari hasil perhitungan diperoleh hasil jika menggunaan alat lama output standar 3 kg/jan , sedangkan jika menggunakan alat baru diperoleh out standar 9.18 kg / jam, sehingga diperoleh produktifitas sebesar 206 % .","PeriodicalId":170794,"journal":{"name":"JURNAL FLYWHEEL","volume":"33 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-09-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JURNAL FLYWHEEL","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.36040/flywheel.v13i2.5873","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Pada Home Industri krupuk bawang dibagian pemotongan krupuk ditemukan bahwauntuk pemotongannya masih menggunakan alat manual yaitu pisau dengan cara pemotongannya membungkuk sehingga mudah lelah, membutuhkan waktu yang lama dan hasil potongannya tidak bisa sama / homogen sehingga hasilnya kurang optimal. Optimal yang dimaksud adalah untuk mengeffisien dan mengeffektifkan sumberdaya yang dimiliki, agar supaya memperoleh keuntungan sebanyak-banyaknya dengan menekan biaya serendah mungkin, dengan cara merancangkan alat pemotong krupuk yang ergonomis. Tahapan pembuatan alat pemotongan krupuk  yang ergonomis yang dapat digunakan oleh operator dengan hasil lebih effektif, effisien, aman , nyaman dan dapat meningkatkan produktifitas, dengan menguji keseragaman data, kecukupan data serta ukuran persentil yang sesuai.Hasil pembuatan  alat  untuk pemotongan krupuk dengan menggunakan ukuran anthropometri dengan hasil : tinggi alat 102.5 cm, Panjang alat 52.9 cm,lebar alat 51,8 cm, dan panjang diameter pegangan mesin 2.5 cm. Dari hasil perhitungan diperoleh hasil jika menggunaan alat lama output standar 3 kg/jan , sedangkan jika menggunakan alat baru diperoleh out standar 9.18 kg / jam, sehingga diperoleh produktifitas sebesar 206 % .
在家庭烹饪烹饪中,人们发现提刀的关键是它仍然使用手动刀具,刀的弯曲方式使刀很容易疲劳,切割的结果不可能是相同的,因此不太理想。其目的是加强其现有的资源,以便通过设计符合人体工程学的副厨具,通过降低成本,获得最大利益。符合人体工程学的切割工具的生产阶段,可以让操作人员更有效、更安全、更舒适、更舒适地使用,并通过测试数据一致性、足够的数据和合适的百分比大小来提高生产率。根据结果的比例测量,用于烹饪烹饪的工具的制作:工具身高20.5厘米,工具长52.9厘米,工具长51.8厘米,发动机柄直径2.5厘米。计算结果是使用旧的标准产出工具时为3公斤/ 1月,而如果使用新产出工具时为9.18公斤/小时获得,收入为206 %。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信