{"title":"KAJIAN ANALISTIS TERHADAP KITAB AL IBANAH ‘AN USUL AL DIYANAH KARYA ABU AL-HASAN AL-ASY’ARI","authors":"Rudi Edwaldo Jasmit","doi":"10.56184/jkues.v2i2.59","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Artikel ini mendiskusikan secara komperatif dan analistis tentang salah satu karya \nseorang tokoh besar yang turut memberikan konstribusinya dalam bidang aqidah Islam \n(usuluddin) yang berjudul al-Ibanah „an Usul al-Diyanah. Kitab ini cukup kontroversi dikalangan para ulama dan peneliti disebabkan terdapat penolakan sebagian pihak atas penisbatannya baik sebagai sebuah kitab karya Abu al-Hasan al-Asy‟ari yang dianggap sebagai seorang pendiri madzhab Ahli Sunnah wa al-Jama‟ah yang memiliki pengikut yang sangat banyak maupun dari sisi kandungan (isi) kitab tersebut yang bertentangan dengan apa yang diyakini oleh para pengikutnya (Asya‟irah). Sehingga perlu melakukan kajian yang komprehensif dan analistis terhadap karya tersebut serta penulisnya","PeriodicalId":415814,"journal":{"name":"Jurnal Khazanah Ulum Ekonomi Syariah (JKUES)","volume":"61 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2018-09-07","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Khazanah Ulum Ekonomi Syariah (JKUES)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.56184/jkues.v2i2.59","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Artikel ini mendiskusikan secara komperatif dan analistis tentang salah satu karya
seorang tokoh besar yang turut memberikan konstribusinya dalam bidang aqidah Islam
(usuluddin) yang berjudul al-Ibanah „an Usul al-Diyanah. Kitab ini cukup kontroversi dikalangan para ulama dan peneliti disebabkan terdapat penolakan sebagian pihak atas penisbatannya baik sebagai sebuah kitab karya Abu al-Hasan al-Asy‟ari yang dianggap sebagai seorang pendiri madzhab Ahli Sunnah wa al-Jama‟ah yang memiliki pengikut yang sangat banyak maupun dari sisi kandungan (isi) kitab tersebut yang bertentangan dengan apa yang diyakini oleh para pengikutnya (Asya‟irah). Sehingga perlu melakukan kajian yang komprehensif dan analistis terhadap karya tersebut serta penulisnya