Gertak Tanpa Dusta Terhadap Perekomian Masyarakat Desa Simpang Datuk Kecamatan Nipah Panjang

Haeran SS M.Hum
{"title":"Gertak Tanpa Dusta Terhadap Perekomian Masyarakat Desa Simpang Datuk Kecamatan Nipah Panjang","authors":"Haeran SS M.Hum","doi":"10.58553/jalhu.v8i1.118","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian membahas terkait dengan dampak kebijakan Gertak Tanpa Dusta terhadap perekonomian masyarakat Desa Simpang Datuk Kecamatan Nipah Panjang serta permasalahan yang ditemui dalam proses munculnya kebijkan Gertak Tanpa Dusta tersebut. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif. Jenis data yang dikumpulkan terdiri atas data primer dan data sekunder. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui observasi dan wawancara serta metode dokumentasi yang ada hubungannya dengan judul. Adapun teknik analisis data yang digunakan adalah analisis kualitatif dan disajikan dalam bentuk deskriptif. \nHasil penelitian dan pembahasan yang dilakukan adalah: Pertama, dikeluarkannya kebijakan GERTAK TANPA DUSTA di Desa Simpang Datuk Kecamatan Nipah Panjang memberikan dampak yang sangat signifikan terhadap perekonomian masyarakat. Hal ini karena intensitas tanam yang dilakukan dua kali dalam satu tahun. Kedua, hambatan yang dihadapi dalam proses munculnya kebijkan GERTAK TANPA DUSTA adalah adanya penolakan dari masyarakat, terbatasnya lahan, faktor umur petani, tingkat pendidikan petani, pengalaman berusaha tani, intensitas penyuluhan serta permodalan. Untuk mengatasi kendala tersebut, langkah yang dilakukan oleh Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Timur adalah pemberian bantuan berupa Bantuan Langsung Banih Unggul (BLBU), bantuan pupuk, bantuan alat mesin pertanian serta menekan alih fungsi lahan.","PeriodicalId":227634,"journal":{"name":"Jurnal Al Mujaddid Humaniora","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-06-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Al Mujaddid Humaniora","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.58553/jalhu.v8i1.118","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Penelitian membahas terkait dengan dampak kebijakan Gertak Tanpa Dusta terhadap perekonomian masyarakat Desa Simpang Datuk Kecamatan Nipah Panjang serta permasalahan yang ditemui dalam proses munculnya kebijkan Gertak Tanpa Dusta tersebut. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif. Jenis data yang dikumpulkan terdiri atas data primer dan data sekunder. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui observasi dan wawancara serta metode dokumentasi yang ada hubungannya dengan judul. Adapun teknik analisis data yang digunakan adalah analisis kualitatif dan disajikan dalam bentuk deskriptif. Hasil penelitian dan pembahasan yang dilakukan adalah: Pertama, dikeluarkannya kebijakan GERTAK TANPA DUSTA di Desa Simpang Datuk Kecamatan Nipah Panjang memberikan dampak yang sangat signifikan terhadap perekonomian masyarakat. Hal ini karena intensitas tanam yang dilakukan dua kali dalam satu tahun. Kedua, hambatan yang dihadapi dalam proses munculnya kebijkan GERTAK TANPA DUSTA adalah adanya penolakan dari masyarakat, terbatasnya lahan, faktor umur petani, tingkat pendidikan petani, pengalaman berusaha tani, intensitas penyuluhan serta permodalan. Untuk mengatasi kendala tersebut, langkah yang dilakukan oleh Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Timur adalah pemberian bantuan berupa Bantuan Langsung Banih Unggul (BLBU), bantuan pupuk, bantuan alat mesin pertanian serta menekan alih fungsi lahan.
这项研究探讨了无谎言政策对农村经济的影响,以及在没有谎言的恶性冲突过程中遇到的问题。这项研究是定性的研究。数据收集的数据类型组成主要和次要数据。数据收集技术是通过观察、采访和与标题相关的文件方法进行的。至于数据分析技术使用的是定性分析和描述性的形式呈现。所进行的研究和讨论的结果是:首先,在尼帕地区的偏远村庄发布无谎言的恐吓政策对社会经济产生了重大影响。这是因为它的生长强度在一年内进行了两次。其次,在没有谎言的恶性循环过程中面临的障碍是社会的排斥、土地的有限、农民的年龄、农民的教育水平、农场劳动经验、教育程度、教育程度和资金增长。为克服这些障碍的措施,由县政府好望角东方Jabung是Banih赈济活动的直接援助优越(BLBU),支援化肥,帮助农业机械和按接管土地功能的工具。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信