PELATIHAN DASAR-DASAR ALGORITMA DAN PEMOGRAMAN UNTUK MEMBANGKITKAN MINAT SISWA-SISWI SMK PADA DUNIA PEMOGRAMAN

Z. Abidin
{"title":"PELATIHAN DASAR-DASAR ALGORITMA DAN PEMOGRAMAN UNTUK MEMBANGKITKAN MINAT SISWA-SISWI SMK PADA DUNIA PEMOGRAMAN","authors":"Z. Abidin","doi":"10.33365/JSSTCS.V2I2.1326","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Salah satu jurusan yang ada SMK PGRI 1 Limau yaitu jurusan Multimedia. Kegiatan PKM khusus di jurusan Multimedia dilakukan adalah Pelatihan Dasar-dasar Algoritma dan Pemograman bagi siswa SMK PGRI 1 Limau. Pelatihan ini bertujuan agar membuka cakrawala awal dan ketertarikan mereka akan dunia programming. Materi pelatihan yang telah diberikan adalah (1) Pretest, (2) Sesi 1 : Bedah Potensi Dunia Kerja bidang Komputer, (3) Sesi 2 : Algoritma dan Pemograman Dasar Runtunan di Python, (4) Sesi 3 : Algoritma dan Pemograman Dasar tentang pencabangan di  Python, (5) Sesi 4 : Algoritma dan Pemograman dasar tentang perulangan di Python, dan (6) Posttest. Pelaksanaan PKM Sekolah Binaan telah dilaksanakan dengan metode ceramah di kelas dan latihan pemogragraman di laboratorium komputer milik SMK PGRI 1 Limau. Secara umum kunjungan ke SMK PGRI 1 Limau 4 kali kunjungan sesuai dengan rincian dan jadwal kegiatan yang telah dibuat. Hasi pelatihan ini terlihat dari peningkatan nilai rata-rata siswa-siswi pretest yaitu Di awal pertemuan dengan siswa-siswi SMK PGRI 1 Limau, para peserta diberikan 10 soal essay yang jawabannya bersifat open answering dan closed answering. Delapan soal open answering dan dua closed answering. Pertanyaan dibuat sesuai dengan tingkat pengetahuan siswa-siswa SMK akan soal-soal mendasar dan sederhana tentang algoritma dan pemograman. Hasil pretest menunjukannya minimnya kemampuan awal mereka yaitu rata-rata siswa-siswi mampu menjawab 1.67 pertanyaan. Kemudian hasil posttest menunjukan nilai rata-rata siswa-siswi mampu menjawab 8.33 pertanyaan. Perningkatan kemampuan siswa dalam menyelesaikan posttest meningkat sebesar 66.67 %.","PeriodicalId":251084,"journal":{"name":"Journal of Social Sciences and Technology for Community Service (JSSTCS)","volume":"32 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-09-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"4","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Journal of Social Sciences and Technology for Community Service (JSSTCS)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33365/JSSTCS.V2I2.1326","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 4

Abstract

Salah satu jurusan yang ada SMK PGRI 1 Limau yaitu jurusan Multimedia. Kegiatan PKM khusus di jurusan Multimedia dilakukan adalah Pelatihan Dasar-dasar Algoritma dan Pemograman bagi siswa SMK PGRI 1 Limau. Pelatihan ini bertujuan agar membuka cakrawala awal dan ketertarikan mereka akan dunia programming. Materi pelatihan yang telah diberikan adalah (1) Pretest, (2) Sesi 1 : Bedah Potensi Dunia Kerja bidang Komputer, (3) Sesi 2 : Algoritma dan Pemograman Dasar Runtunan di Python, (4) Sesi 3 : Algoritma dan Pemograman Dasar tentang pencabangan di  Python, (5) Sesi 4 : Algoritma dan Pemograman dasar tentang perulangan di Python, dan (6) Posttest. Pelaksanaan PKM Sekolah Binaan telah dilaksanakan dengan metode ceramah di kelas dan latihan pemogragraman di laboratorium komputer milik SMK PGRI 1 Limau. Secara umum kunjungan ke SMK PGRI 1 Limau 4 kali kunjungan sesuai dengan rincian dan jadwal kegiatan yang telah dibuat. Hasi pelatihan ini terlihat dari peningkatan nilai rata-rata siswa-siswi pretest yaitu Di awal pertemuan dengan siswa-siswi SMK PGRI 1 Limau, para peserta diberikan 10 soal essay yang jawabannya bersifat open answering dan closed answering. Delapan soal open answering dan dua closed answering. Pertanyaan dibuat sesuai dengan tingkat pengetahuan siswa-siswa SMK akan soal-soal mendasar dan sederhana tentang algoritma dan pemograman. Hasil pretest menunjukannya minimnya kemampuan awal mereka yaitu rata-rata siswa-siswi mampu menjawab 1.67 pertanyaan. Kemudian hasil posttest menunjukan nilai rata-rata siswa-siswi mampu menjawab 8.33 pertanyaan. Perningkatan kemampuan siswa dalam menyelesaikan posttest meningkat sebesar 66.67 %.
基础算法训练和编程,以唤醒学生对编程世界的兴趣
其中有SMK PGRI 1 Limau的专业是多媒体专业。多媒体专业的特殊PKM活动是对学生SMK PGRI 1 Limau的基础算法和编程。训练的目的是打开早期的视野,打开他们对世界编程的兴趣。培训材料是(1)前测所赐,(2)外科会议1:职场潜力电脑领域,(3)会话2:在Python编程算法和一系列基本会话,(4)3:在Python的基本编程算法和后果吗,(5)会议4:在Python编程算法和递归的基本,(6)Posttest。PKM Binaan的实施是通过课堂上的演讲方法和SMK PGRI 1 Limau计算机实验室的编程练习进行的。一般来说,根据所制定的活动细节和时间表,访问SMK PGRI 1 Limau 4次访问。本课的学生在与学生SMK PGRI 1 Limau的会议开始时的平均成绩上升,参与者得到10个具有开放答案和关闭答案的论文。8个开放答案和2个关闭答案。问题是根据SMK学生对算法和编程的基本和简单的知识水平提出的。预习结果显示,他们最初的能力不足,即平均学生回答1.67个问题。然后,posttest测试显示,学生的平均成绩是8.33个问题。学生完成转发测试的能力增加了66.67%。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信