Peningkatan Hasil Belajar Pendidikan Agama Islam Materi Sejarah Kebudayaan Islam dengan Metode Role Playing pada Siswa Kelas V di SD Negeri 3 Munjungan

Komsiyah Komsiyah
{"title":"Peningkatan Hasil Belajar Pendidikan Agama Islam Materi Sejarah Kebudayaan Islam dengan Metode Role Playing pada Siswa Kelas V di SD Negeri 3 Munjungan","authors":"Komsiyah Komsiyah","doi":"10.28926/riset_konseptual.v6i1.454","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan penelitian ini adalah untuk memperoleh gambaran obyektif tentang peningkatan hasil belajar Pendidikan Agama Islam materi sejarah kebudayaan Islam dengan metode role playing pada siswa kelas V di SD Negeri 3 Munjungan Kecamatan Munjungan Kabupaten Trenggalek semester 2 tahun pelajaran 2019/2020. Subyek penelitian ini adalah seluruh siswa kelas V di SDN 3 Munjungan Kecamatan Munjungan pada semester 2 Tahun Pelajaran 2019/2020 yang berjumlah 18 orang siswa yang terdiri dari 10 orang siswa laki-laki dan 8 orang siswa perempuan. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode penelitian tindakan kelas (action research). Proses penelitian tindakan kelas ini direncanakan berlangsung dalam dua siklus. Berdasarkan keseluruhan hasil belajar siswa pada siklus pra tindakan, siklus I dan siklus II, Terjadi peningkatan di mana pada kondisi awal (pra siklus) sebanyak 83,33% atau 15 siswa tidak tuntas sebagaimana Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) yang telah ditetapkan yaitu 75, sedangkan yang nilainya diatas KKM hanya 16,67% atau sebanyak 3 siswa. Pada siklus I adalah 61,11% atau sebanyak 11 siswa tuntas dan 38,89% atau 7 siswa tidak tuntas.Selanjutnya pada siklus kedua terjadi peningkatan hasil belajar yang signifikan yakni 88,89% atau 16 siswa tuntas. Selain itu rata-rata hasil belajar siswa juga terus meningkat pada setiap siklusnya yakni 55,00 pada pra siklus menngkat menjadi 73,33 pada siklus I dan meningkat kembali menjadi 83,89 pada siklus kedua.","PeriodicalId":263536,"journal":{"name":"Jurnal Pendidikan : Riset dan Konseptual","volume":"31 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-01-29","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Pendidikan : Riset dan Konseptual","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.28926/riset_konseptual.v6i1.454","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk memperoleh gambaran obyektif tentang peningkatan hasil belajar Pendidikan Agama Islam materi sejarah kebudayaan Islam dengan metode role playing pada siswa kelas V di SD Negeri 3 Munjungan Kecamatan Munjungan Kabupaten Trenggalek semester 2 tahun pelajaran 2019/2020. Subyek penelitian ini adalah seluruh siswa kelas V di SDN 3 Munjungan Kecamatan Munjungan pada semester 2 Tahun Pelajaran 2019/2020 yang berjumlah 18 orang siswa yang terdiri dari 10 orang siswa laki-laki dan 8 orang siswa perempuan. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode penelitian tindakan kelas (action research). Proses penelitian tindakan kelas ini direncanakan berlangsung dalam dua siklus. Berdasarkan keseluruhan hasil belajar siswa pada siklus pra tindakan, siklus I dan siklus II, Terjadi peningkatan di mana pada kondisi awal (pra siklus) sebanyak 83,33% atau 15 siswa tidak tuntas sebagaimana Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) yang telah ditetapkan yaitu 75, sedangkan yang nilainya diatas KKM hanya 16,67% atau sebanyak 3 siswa. Pada siklus I adalah 61,11% atau sebanyak 11 siswa tuntas dan 38,89% atau 7 siswa tidak tuntas.Selanjutnya pada siklus kedua terjadi peningkatan hasil belajar yang signifikan yakni 88,89% atau 16 siswa tuntas. Selain itu rata-rata hasil belajar siswa juga terus meningkat pada setiap siklusnya yakni 55,00 pada pra siklus menngkat menjadi 73,33 pada siklus I dan meningkat kembali menjadi 83,89 pada siklus kedua.
学习伊斯兰教文化历史材料的提高成绩,使用V班学生在国家小学3芒根的角色扮演方法
本研究的目的是获得一幅客观的画面,展示伊斯兰教文化历史教育的进步,学习伊斯兰教文化历史的方法,在国小学三年级学生中,本研究对象是2011 /2020年2年2学期第5届V班学生,共有18名学生,包括10名男生和8名女学生。本研究采用的研究方法是课堂行动研究。课堂行动研究过程计划在两个周期内进行。预行动,根据学生的学习结果整个周期的循环I和II,周期增加(pra)周期的早期情况在哪里多达83,33%或15个学生不完全按照既定最低标准Ketuntasan (m),即75则价值高于m只是16,67%或三个学生。在I循环中,61.11%或多达11名学生完成,38.89%或7名学生未完成。在第二轮之后,学习成绩显著提高了88.89%或16名完成的学生。除此之外,学生的平均学习成绩在第一个周期前55.00个周期增加到第一个周期前73.33个周期,第二周期再增加到83.89个周期。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信