PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN SUB SEKTOR BANK BUMN DAN SWASTA

Alya Azka Nadzifa, D. P. K. Mahardika
{"title":"PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN SUB SEKTOR BANK BUMN DAN SWASTA","authors":"Alya Azka Nadzifa, D. P. K. Mahardika","doi":"10.32534/jpk.v10i2.4161","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Nilai perusahaan yaitu suatu kinerja perusahaan yang dapat menggambarkan situasi yang sedang berjalan dan dapat menggambarkan peluang kedepan bagi perusahaan. Bisnis perusahaan yang sudah menuju publik akan menawarkan saham kepada investor dengan harapan memperoleh saham yang besar dari pasar. Penelitian mempunyai tujuan guna menganalisis pengaruh non-performing loan (NPL), loan-to-deposit ratio (LDR), dan net interest margin (NIM) terhadap nilai perusahaan pada perusahaan subsektor bank yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) selama periode 2019-2021. Penelitian memakai metode kuantitatif dengan analisis data statistik deskriptif dan regresi data panel memakai aplikasi Eviews 12. Bank umum daerah dan bank syariah tidak menjadi populasi. Diperoleh 111 sampel memakai cara sampling yang dipakai ialah purposive sampling. Hasil penelitian secara simultan menggambarkan bahwa NPL, LDR, dan NIM memengaruhi kepada nilai perusahaan. Lalu melalui parsial NPL serta LDR memengaruhi negatif ke nilai perusahaan, dan NIM tk ada pengaruh terhadap nilai perusahaan. Penelitian bisa menjadi pedoman mengenai pengaruh rasio-rasio keuangan perbankan ke nilai perusahaan. Peneliti selanjutnya dapat menambahkan variabel independen lainnya. \nKeywords: Nilai Perusahaan , NPL , LDR , NIM","PeriodicalId":358708,"journal":{"name":"Jurnal Proaksi","volume":"21 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-06-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Proaksi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.32534/jpk.v10i2.4161","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Nilai perusahaan yaitu suatu kinerja perusahaan yang dapat menggambarkan situasi yang sedang berjalan dan dapat menggambarkan peluang kedepan bagi perusahaan. Bisnis perusahaan yang sudah menuju publik akan menawarkan saham kepada investor dengan harapan memperoleh saham yang besar dari pasar. Penelitian mempunyai tujuan guna menganalisis pengaruh non-performing loan (NPL), loan-to-deposit ratio (LDR), dan net interest margin (NIM) terhadap nilai perusahaan pada perusahaan subsektor bank yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) selama periode 2019-2021. Penelitian memakai metode kuantitatif dengan analisis data statistik deskriptif dan regresi data panel memakai aplikasi Eviews 12. Bank umum daerah dan bank syariah tidak menjadi populasi. Diperoleh 111 sampel memakai cara sampling yang dipakai ialah purposive sampling. Hasil penelitian secara simultan menggambarkan bahwa NPL, LDR, dan NIM memengaruhi kepada nilai perusahaan. Lalu melalui parsial NPL serta LDR memengaruhi negatif ke nilai perusahaan, dan NIM tk ada pengaruh terhadap nilai perusahaan. Penelitian bisa menjadi pedoman mengenai pengaruh rasio-rasio keuangan perbankan ke nilai perusahaan. Peneliti selanjutnya dapat menambahkan variabel independen lainnya. Keywords: Nilai Perusahaan , NPL , LDR , NIM
金融比率对国有企业、国有银行和次级企业价值的影响
公司的价值是一种公司的表现,它可以描述当前的情况,也可以描述未来的机会。上市公司将向投资者提供股票,希望从市场中获得大量股份。该研究的目的是分析在2018 -2021年上市的印尼证券交易所(BEI)注册的银行子部门公司(n- pl)、贷款存款存款(LDR)和净利息利润率(NIM)对公司价值的影响。研究采用定量方法使用描述性数据分析和面板数据回归使用Eviews应用程序12。地区公共银行和伊斯兰银行没有成为人口。获得111个样本采用采样方法进行采样。同时的研究结果表明,NPL、LDR和NIM对公司的价值产生了影响。然后通过部分NPL和LDR对公司价值产生负面影响,NIM tk对公司价值产生了影响。可以成为研究指南关于银行业金融rasio-rasio去影响公司价值。然后,研究人员可以添加其他独立变量。公司价值,NPL, LDR, NIM
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信