{"title":"KEMAMPUAN MEMBACA KATA MELALUI METODE PRAKTIK LANGSUNG DENGAN KARTU HURUF","authors":"Suratiyah Suratiyah","doi":"10.33061/JAI.V4I1.3026","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui metode praktik langsung dengan kartu huruf dapat meningkatkan kemampuan membaca kata anak dan mengetahui besarnya peningkatan kemampuan membaca kata melalui metode praktik langsung dengan kartu huruf pada anak Kelompok B TK Dharma Wanita II Mergowati Kecamatan Kedu Kabupaten Temanggung Semester II Tahun Ajaran 2017/2018. Subyek penelitian ini adalah peserta didik Kelompok B TK Dharma Wanita II Mergowati berjumlah 20 anak. Penelitian dilakukan bulan Maret sampai dengan April 2018. Metode pengumpulan data adalah observasi, dokumentasi dan wawancara. Kesimpulan penelitian ini adalah melalui praktik langsung dengan media kartu huruf dapat meningkatkan kemampuan membaca kata anak. Hal ini dibuktikan dengan adanya peningkatan kemampuan membaca permulaan anak sebelum tindakan hanya mencapai 10%, kemudian setelah diadakan perbaikan pada Siklus I meningkat menjadi 45%, dan Siklus II menjadi 85%, telah memenuhi persentase maksimum yang telah ditentukan yaitu 80%. Keberhasilan ini ditandai dengan anak mampu menyebutkan simbol huruf yang melambangkan, anak mampu menyusun huruf menjadi sebuah kata yang bermakna, anak mampu menyebutkan kelompok gambar yang memiliki bunyi / huruf awal/akhir yang sama, anak mampu membaca dan menulis kata sederhana.","PeriodicalId":416928,"journal":{"name":"JURNAL AUDI","volume":"62 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-06-29","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JURNAL AUDI","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33061/JAI.V4I1.3026","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui metode praktik langsung dengan kartu huruf dapat meningkatkan kemampuan membaca kata anak dan mengetahui besarnya peningkatan kemampuan membaca kata melalui metode praktik langsung dengan kartu huruf pada anak Kelompok B TK Dharma Wanita II Mergowati Kecamatan Kedu Kabupaten Temanggung Semester II Tahun Ajaran 2017/2018. Subyek penelitian ini adalah peserta didik Kelompok B TK Dharma Wanita II Mergowati berjumlah 20 anak. Penelitian dilakukan bulan Maret sampai dengan April 2018. Metode pengumpulan data adalah observasi, dokumentasi dan wawancara. Kesimpulan penelitian ini adalah melalui praktik langsung dengan media kartu huruf dapat meningkatkan kemampuan membaca kata anak. Hal ini dibuktikan dengan adanya peningkatan kemampuan membaca permulaan anak sebelum tindakan hanya mencapai 10%, kemudian setelah diadakan perbaikan pada Siklus I meningkat menjadi 45%, dan Siklus II menjadi 85%, telah memenuhi persentase maksimum yang telah ditentukan yaitu 80%. Keberhasilan ini ditandai dengan anak mampu menyebutkan simbol huruf yang melambangkan, anak mampu menyusun huruf menjadi sebuah kata yang bermakna, anak mampu menyebutkan kelompok gambar yang memiliki bunyi / huruf awal/akhir yang sama, anak mampu membaca dan menulis kata sederhana.