{"title":"Kepemimpinan Kepala Sekolah dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan Di SMK Aswaja Kecamatan Cluring","authors":"Rahmat Syarifudin","doi":"10.58472/mnq.v4i2.155","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk menemukan dan mendeskripsikan peran kepemimpinan kepala sekolah SMK Aswaja Kecamatan Cluring dalam meningkatkan mutu pendidikan. Metode penelitian adalah kualitatif, jenis penelitian adalah lapanga. Metode mendapat data menggunakan wawancara, observasi, dan dokumentasi, analisis data menggunakan reduksi, display, dan conclution., berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa peran kepemimpinan kepala sekolah SMK Aswaja Kecamatan Cluring paling tidak ada dua yang dominan, pertama sebagai pendidik bil hal dan membudayakan disiplin dan integritas. Dua peran tersebut memberi implikasi luar biasa terhadap kemajuan lembaga SMK Aswaja Kecamatan Cluring selama memimpin. Perubahan siswa-siswi dan guru SMK Aswaja Kecamatan Cluring dalam kemimpinan kepada sekolah nampak berkualitas dan peningkatan secara kuantitas. \n ","PeriodicalId":249398,"journal":{"name":"MUNAQASYAH : Jurnal Ilmu Pendidikan dan Pembelajaran","volume":"11 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-05-28","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"MUNAQASYAH : Jurnal Ilmu Pendidikan dan Pembelajaran","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.58472/mnq.v4i2.155","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk menemukan dan mendeskripsikan peran kepemimpinan kepala sekolah SMK Aswaja Kecamatan Cluring dalam meningkatkan mutu pendidikan. Metode penelitian adalah kualitatif, jenis penelitian adalah lapanga. Metode mendapat data menggunakan wawancara, observasi, dan dokumentasi, analisis data menggunakan reduksi, display, dan conclution., berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa peran kepemimpinan kepala sekolah SMK Aswaja Kecamatan Cluring paling tidak ada dua yang dominan, pertama sebagai pendidik bil hal dan membudayakan disiplin dan integritas. Dua peran tersebut memberi implikasi luar biasa terhadap kemajuan lembaga SMK Aswaja Kecamatan Cluring selama memimpin. Perubahan siswa-siswi dan guru SMK Aswaja Kecamatan Cluring dalam kemimpinan kepada sekolah nampak berkualitas dan peningkatan secara kuantitas.