EKSISTENSI PENERIMAAN TEMAN SEBAYA BAGI PENGUATAN KETERAMPILAN SOSIAL SISWA

A. Sukmaningsih, Tetep
{"title":"EKSISTENSI PENERIMAAN TEMAN SEBAYA BAGI PENGUATAN KETERAMPILAN SOSIAL SISWA","authors":"A. Sukmaningsih, Tetep","doi":"10.31980/civicos.v5i1.1140","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pengembangan keterampilan sosial merupakan hal yang penting untuk dimiliki siswa karena dapat membentuk kesadaran berperilaku bagi siswa, baik dari segi berinteraksi dengan orang lain, cara berkomunikasi, membangun sebuah kelompok yang saling menguatkan, percaya satu sama lain dan sampai dimana individu mampu menyelesaikan masalah. Tujuan diadakannya penelitian ini adalah (1) mengetahui pemahaman tentang penerimaan teman sebaya siswa SMPN 1 Pakenjeng. (2) mengetahui bentuk keterampilan sosial siswa SMPN 1 Pakenjeng. (3) mengetahui bagaimana efektivitas penerimaan teman sebaya terhadap penguatan keterampilan sosial siswa SMPN 1 Pakenjeng. Yang melatarbelakangi penelitian ini adalah masih rendahnya penerimaan teman sebaya, sehingga berdampak bagi penguatan keterampilan sosial siswa. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, pengumpulan datanya melalui penyebaran angket dan wawancara. Populasinya adalah seluruh siswa kelas VII SMPN 1 Pakenjeng, kemudian melalui simple random sampling akhirnya diperoleh responden sebanyak 35 siswa. Berdasarkan hasil penelitian  menujukkan bahwa (1) pemahaman penerimaan teman sebaya pada siswa SMPN 1 Pakenjeng tergolong cukup/sedang (2) bentuk keterampilan sosial pada siswa SMPN 1 Pakenjeng adalah Self-related Behaviour (perilaku yang berhubungan dengan diri sendiri) (3) eksistensi penerimaan teman sebaya cukup efektif terhadap penguatan keterampilan  sosial pada siswa SMPN 1 Pakenjeng. Kata Kunci :   Eksistensi, Teman Sebaya, Penerimaan Teman Sebaya, Penguatan, Keterampilan Sosial","PeriodicalId":212129,"journal":{"name":"Journal Civics & Social Studies","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-06-17","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Journal Civics & Social Studies","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31980/civicos.v5i1.1140","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Pengembangan keterampilan sosial merupakan hal yang penting untuk dimiliki siswa karena dapat membentuk kesadaran berperilaku bagi siswa, baik dari segi berinteraksi dengan orang lain, cara berkomunikasi, membangun sebuah kelompok yang saling menguatkan, percaya satu sama lain dan sampai dimana individu mampu menyelesaikan masalah. Tujuan diadakannya penelitian ini adalah (1) mengetahui pemahaman tentang penerimaan teman sebaya siswa SMPN 1 Pakenjeng. (2) mengetahui bentuk keterampilan sosial siswa SMPN 1 Pakenjeng. (3) mengetahui bagaimana efektivitas penerimaan teman sebaya terhadap penguatan keterampilan sosial siswa SMPN 1 Pakenjeng. Yang melatarbelakangi penelitian ini adalah masih rendahnya penerimaan teman sebaya, sehingga berdampak bagi penguatan keterampilan sosial siswa. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif, pengumpulan datanya melalui penyebaran angket dan wawancara. Populasinya adalah seluruh siswa kelas VII SMPN 1 Pakenjeng, kemudian melalui simple random sampling akhirnya diperoleh responden sebanyak 35 siswa. Berdasarkan hasil penelitian  menujukkan bahwa (1) pemahaman penerimaan teman sebaya pada siswa SMPN 1 Pakenjeng tergolong cukup/sedang (2) bentuk keterampilan sosial pada siswa SMPN 1 Pakenjeng adalah Self-related Behaviour (perilaku yang berhubungan dengan diri sendiri) (3) eksistensi penerimaan teman sebaya cukup efektif terhadap penguatan keterampilan  sosial pada siswa SMPN 1 Pakenjeng. Kata Kunci :   Eksistensi, Teman Sebaya, Penerimaan Teman Sebaya, Penguatan, Keterampilan Sosial
同辈接受的存在以提高学生的社会技能
社交技能的发展对学生来说是很重要的,因为它可以塑造学生的行为意识,无论是与他人的互动,还是与他人的沟通,建立一个相互强化的群体,相互信任,以及个人能够解决问题的程度。这项研究的目的是(1)了解学生对SMPN 1 Pakenjeng同辈接受的理解。(2)了解学生社会技能的形式SMPN 1 Pakenjeng。(3)了解同辈接受如何有效地提高学生的社交技能SMPN 1 Pakenjeng。这项研究的原因是同龄人的接受程度仍然较低,这有助于提高学生的社交技能。这项研究采用定量方法,通过扣减和访谈来收集数据。他们的人口是七年级的SMPN 1 Pakenjeng,通过简单的随机抽样,他们最终获得了35名学生的答允。招生根据研究的结果证明(1)理解同龄人Pakenjeng属于足够1日学生分析/(2)形式的社交技巧在学生分析1 Pakenjeng是Self-related与自己有关的行为(行为)(3)招生存在足够有效的同龄人对社交技能强化Pakenjeng分析1的学生。关键词:存在,同侪,接受同侪,强化,社交技巧
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信