Problematika Guru Penjas dalam Memodifikasi Media Pembelajaran Pendidikan Jasmani di MTs Ghoyatul Jihad Karawang

Taopik Qurohman, Bambang Ismaya, Evi Susianti
{"title":"Problematika Guru Penjas dalam Memodifikasi Media Pembelajaran Pendidikan Jasmani di MTs Ghoyatul Jihad Karawang","authors":"Taopik Qurohman, Bambang Ismaya, Evi Susianti","doi":"10.35706/jurnalspeed.v5i01.6609","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan penelitian ini untuk mengetahui bagaimana problematika guru penjas dalam melakukan modifikasi media pembelajaran pendidikan jasmani di MTs Ghoyatul Jihad Karawang. Untuk menjawab rumusan masalah penelitian ini, peneliti menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dengan menggambarkan bagaimana problematika guru penjas dalam melakukan modifikasi media pembelajaran pendidikan jasmani di MTs Ghoyatul Jihad Karawang, subjek dalam penelitian ini adalah 1 kepala sekolah, 1 guru pendidikan jasmani, dan 4 orang siswa untuk diwawancarai. Teknik pengumpulan data dalam yang digunakan oleh peneliti dalam melakukan penelitian ini adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah tekniik reduksi, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian tentang problematika guru penjas dalam memodifikasi media pembelajaran pendidikan jasmani di MTs Ghoyatul Jihad karawang menyatakan bahwa untuk permasalahan yang dihadapi serta faktor penghambat guru penjas dalam melakukan modifikasi media pembelajaran keterbasannya biaya untuk membeli bahan-bahan modifikasi dan memerlukan waktu yang cukup lama untuk memodifikasi media pembelajaran karena banyaknya fasilitas olahraga yang ada di sekolah sudah rusak, sedangkan untuk gambaran guru dalam memodifikasi media pembelajaran berdasarkan wawacara dengan narasumber guru kurang memahami pengetahuan tentang memodifikasi fasilitas olahraga dalam melakukan pembelajaran praktek di lapangan guru selalu mengandalkan lingkungan di sekitar sekolah, selain itu karena minimnya fasilitas yang ada di sekolah memaksakan guru untuk melakukan proses pembelajaran di dalam kelas, karena kurangnya pengetahuan guru dalam memodifikasi media pembelajaran biasanya guru penjas di Madrasah Tsanawiyah Ghoyatul Jihad Karawang selalu mengandalkan dana bantuan operasional sekolah untuk membeli sarana dan prasarana olahraga yang sudah rusak.","PeriodicalId":268251,"journal":{"name":"Jurnal Speed (Sport, Physical Education, Empowerment)","volume":"26 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-06-20","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Speed (Sport, Physical Education, Empowerment)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.35706/jurnalspeed.v5i01.6609","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui bagaimana problematika guru penjas dalam melakukan modifikasi media pembelajaran pendidikan jasmani di MTs Ghoyatul Jihad Karawang. Untuk menjawab rumusan masalah penelitian ini, peneliti menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dengan menggambarkan bagaimana problematika guru penjas dalam melakukan modifikasi media pembelajaran pendidikan jasmani di MTs Ghoyatul Jihad Karawang, subjek dalam penelitian ini adalah 1 kepala sekolah, 1 guru pendidikan jasmani, dan 4 orang siswa untuk diwawancarai. Teknik pengumpulan data dalam yang digunakan oleh peneliti dalam melakukan penelitian ini adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah tekniik reduksi, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian tentang problematika guru penjas dalam memodifikasi media pembelajaran pendidikan jasmani di MTs Ghoyatul Jihad karawang menyatakan bahwa untuk permasalahan yang dihadapi serta faktor penghambat guru penjas dalam melakukan modifikasi media pembelajaran keterbasannya biaya untuk membeli bahan-bahan modifikasi dan memerlukan waktu yang cukup lama untuk memodifikasi media pembelajaran karena banyaknya fasilitas olahraga yang ada di sekolah sudah rusak, sedangkan untuk gambaran guru dalam memodifikasi media pembelajaran berdasarkan wawacara dengan narasumber guru kurang memahami pengetahuan tentang memodifikasi fasilitas olahraga dalam melakukan pembelajaran praktek di lapangan guru selalu mengandalkan lingkungan di sekitar sekolah, selain itu karena minimnya fasilitas yang ada di sekolah memaksakan guru untuk melakukan proses pembelajaran di dalam kelas, karena kurangnya pengetahuan guru dalam memodifikasi media pembelajaran biasanya guru penjas di Madrasah Tsanawiyah Ghoyatul Jihad Karawang selalu mengandalkan dana bantuan operasional sekolah untuk membeli sarana dan prasarana olahraga yang sudah rusak.
彭德斯教师在MTs Ghoyatul Jihad Karawang修改体育教育媒体方面的问题问题
本研究的目的是了解彭道尔教师在MTs Ghoyatul Jihad Karawang上对体育教育媒体学习的影响。为了回答这个研究问题的提法方法,研究人员使用描述性定性方法来描述彭德斯教师在MTs Ghoyatul Jihad Karawang的体育教育学习媒体上的问题,该研究的主题是1名校长、1名体育教育教师和4名学生接受采访的对象。研究人员在进行这项研究时使用的深层数据收集技术有观察、采访和记录。本研究采用的数据分析技术是还原技术、数据演示和推论。关于一些问题的研究成果中体育老师修改在MTs Ghoyatul圣战卡拉旺体育学习媒体指出,面临的问题和障碍因素老师学习体育媒体中做修改keterbasannya买材料修改费用和学习修改媒体需要很长一段时间,因为许多在学校的体育设施坏了,至于画面中修改根据面试资料学习媒体老师缺乏理解知识教师实地练习在学习中修改了体育设施总是依靠学校周围的环境,此外由于缺乏设施在学校强迫老师做的教室里学习的过程,由于教师在修改学习媒体方面的知识不足,通常是马德拉斯的德拉斯教师,Ghoyatul Jihad Karawang总是依靠学校的业务援助资金购买破旧的体育设施和基础设施。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信