ANALISA RESPON MEKANIK GENTENG DARI BAHAN BETON BUSA DIPERKUAT SERAT TKKS AKIBAT BEBAN IMPAK HUJAN ES DENGAN MENGGUNAKAN IMPACTOR BATANG ALUMINIUM

Ade Irwan
{"title":"ANALISA RESPON MEKANIK GENTENG DARI BAHAN BETON BUSA DIPERKUAT SERAT TKKS AKIBAT BEBAN IMPAK HUJAN ES DENGAN MENGGUNAKAN IMPACTOR BATANG ALUMINIUM","authors":"Ade Irwan","doi":"10.31289/JMEMME.V3I1.2498","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Untuk mengurangi beban mati pada konstruksi rumah, dikembangkan produk genteng dari bahan Concrete foam (Beton busa) diperkuat serat tandan kosong kelapa sawit (TKKS) sebagai bahan ringan alternatif. Beton busa merupakan jenis beton ringan yang menggunakan foam dan serat TKKS sebagai agregat ringannya. Beton busa telah diteliti dan dikembangkan menjadi berbagai produk bangunan ringan, salah satunya ialah genteng ringan. Fenomena hujan es dapat merusak pesawat, mobil, dan tentu saja atap rumah. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa respon mekanik produk genteng dari material komposit beton busa diperkuat serat TKKS akibat beban impak yang diakibatkan hujan es. Untuk memverifikasi hasil pengukuran, dilakukan pula simulasi beban impak menggunakan software Ansys. Pengujian impak hail (hujan es), dilakukan menggunakan alat uji kompresor impak (KOMPAK) dengan batang aluminium sebagai impactor-nya. Pengukuran tegangan pada spesimen diukur dengan menggunakan strain gages untuk beton. Pengujian divariasikan dengan jarak impak striker dan impactor. Dari penelitian ini diperoleh hasil bahwa produk genteng tidak mengalami kegagalan hingga kecepatan impak 14 m/detik. Pada jarak impak 60 mm (kecepatan impak 16,09 m/detik) genteng mulai mengalami kerusakan, dengan tegangan yang terukur pada strain gage sebesar 1,07 MPa. Dari hasil simulasi beban impak dengan Ansys, diperoleh tegangan normal arah sumbu X sebesar 1,0726 MPa.","PeriodicalId":102197,"journal":{"name":"JOURNAL OF MECHANICAL ENGINEERING MANUFACTURES MATERIALS AND ENERGY","volume":"56 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-07-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JOURNAL OF MECHANICAL ENGINEERING MANUFACTURES MATERIALS AND ENERGY","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31289/JMEMME.V3I1.2498","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Untuk mengurangi beban mati pada konstruksi rumah, dikembangkan produk genteng dari bahan Concrete foam (Beton busa) diperkuat serat tandan kosong kelapa sawit (TKKS) sebagai bahan ringan alternatif. Beton busa merupakan jenis beton ringan yang menggunakan foam dan serat TKKS sebagai agregat ringannya. Beton busa telah diteliti dan dikembangkan menjadi berbagai produk bangunan ringan, salah satunya ialah genteng ringan. Fenomena hujan es dapat merusak pesawat, mobil, dan tentu saja atap rumah. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa respon mekanik produk genteng dari material komposit beton busa diperkuat serat TKKS akibat beban impak yang diakibatkan hujan es. Untuk memverifikasi hasil pengukuran, dilakukan pula simulasi beban impak menggunakan software Ansys. Pengujian impak hail (hujan es), dilakukan menggunakan alat uji kompresor impak (KOMPAK) dengan batang aluminium sebagai impactor-nya. Pengukuran tegangan pada spesimen diukur dengan menggunakan strain gages untuk beton. Pengujian divariasikan dengan jarak impak striker dan impactor. Dari penelitian ini diperoleh hasil bahwa produk genteng tidak mengalami kegagalan hingga kecepatan impak 14 m/detik. Pada jarak impak 60 mm (kecepatan impak 16,09 m/detik) genteng mulai mengalami kerusakan, dengan tegangan yang terukur pada strain gage sebesar 1,07 MPa. Dari hasil simulasi beban impak dengan Ansys, diperoleh tegangan normal arah sumbu X sebesar 1,0726 MPa.
分析由TKKS纤维加固的TKKS材料的屋顶机械反应,使用铝制冲击杆
为了减轻房屋建设的致命负担,他们开发了一种由空棕榈油空胶质复合材料(TKKS)制成的屋顶材料作为一种替代轻质材料。泡沫混凝土是一种温和的混凝土,它使用foam和TKKS纤维作为骨料。泡沫混凝土被研究和开发成各种轻建筑产品,其中之一是轻屋顶。冰雹的现象可能会破坏飞机、汽车,当然还有屋顶。本研究旨在分析因冰雹而产生的TKKS纤维复合泡沫复合材料的机械反应。为了验证测量结果,采用安sys软件进行负载模拟。采用铝管压缩机压缩机对压缩机进行测试。标本上的电压测量是用量规的张力来测量混凝土。试验与海盗前锋和黑斑羚的范围不同。这项研究的结果是,在作弊速度为14米/秒之前,瓷砖产品不会失败。距离impact 60毫米(1609米/秒)瓷砖开始受到损伤,盖革菌株为1 07毫米。根据Ansys负载模拟的结果,得到了10726 MPa的正常方向张力。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信