Nilai Karakter dalam Film Animasi “Horton Hears A Who” Sudut Pandang

R. Munawaroh, S. Prasetyo
{"title":"Nilai Karakter dalam Film Animasi “Horton Hears A Who” Sudut Pandang","authors":"R. Munawaroh, S. Prasetyo","doi":"10.23887/ivcej.v2i1.17925","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Film animasi merupakan film yang banyak digemari oleh semua kalangan khususnya anak-anak. Selain menghibur, film animasi biasanya mengandung nilai karakter serta pesan moral yang baik. Oleh karena itu film animasi dapat digunakan untuk menanamkan nilai-nilai karakter yang baik kepada anak. Berdasarkan hal tersebut penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apa saja nilai karakter dalam film animasi Horton Hears a Who sudut pandang siswa sekolah dasar. Jenis penelitian adalah penelitian kualitatif dengan subyek penelitian siswa kelas V SD Negeri 1 Glapansari Parakan Temanggung. Data di peroleh menggunakan observasi, wawancara, angket dan teknik simak catat. Peneliti melakukan analisis terdapat enam belas nilai karakter dari delapan belas nilai karakter acuan yang terkandung dalam film animasi Horton Hears a Who. Berdasarkan hasil penelitian disimpulkan bahwa setiap siswa hanya dapat menangkap dua sampai empat karakter saja. Hampir setiap siswa dapat menemukan nilai karakter kreatif dalam film.Temuan lain dalam penelitian, siswa tidak hanya mengungkapkan nilai karakter positif namun beberapa siswa juga mengungkapkan ada nilai karakter negatif dalam film animasi tersebut. Hal tersebut membuktikan bahwa anak tidak hanya menangkap karakter baik namun juga karakter jahat dalam film yang mereka tonton. Meskipun demikian film animasi “Horton Hears a Who” masih dapat tonton dan digunakan sebagai media penanaman nilai karakter pada siswa dengan bimbingan guru atau orang tua. Kata Kunci: Nilai Karakter, Horton Hears a Who, Sekolah Dasar","PeriodicalId":365129,"journal":{"name":"Indonesian Values and Character Education Journal","volume":"5 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-06-26","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"7","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Indonesian Values and Character Education Journal","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.23887/ivcej.v2i1.17925","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 7

Abstract

Film animasi merupakan film yang banyak digemari oleh semua kalangan khususnya anak-anak. Selain menghibur, film animasi biasanya mengandung nilai karakter serta pesan moral yang baik. Oleh karena itu film animasi dapat digunakan untuk menanamkan nilai-nilai karakter yang baik kepada anak. Berdasarkan hal tersebut penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apa saja nilai karakter dalam film animasi Horton Hears a Who sudut pandang siswa sekolah dasar. Jenis penelitian adalah penelitian kualitatif dengan subyek penelitian siswa kelas V SD Negeri 1 Glapansari Parakan Temanggung. Data di peroleh menggunakan observasi, wawancara, angket dan teknik simak catat. Peneliti melakukan analisis terdapat enam belas nilai karakter dari delapan belas nilai karakter acuan yang terkandung dalam film animasi Horton Hears a Who. Berdasarkan hasil penelitian disimpulkan bahwa setiap siswa hanya dapat menangkap dua sampai empat karakter saja. Hampir setiap siswa dapat menemukan nilai karakter kreatif dalam film.Temuan lain dalam penelitian, siswa tidak hanya mengungkapkan nilai karakter positif namun beberapa siswa juga mengungkapkan ada nilai karakter negatif dalam film animasi tersebut. Hal tersebut membuktikan bahwa anak tidak hanya menangkap karakter baik namun juga karakter jahat dalam film yang mereka tonton. Meskipun demikian film animasi “Horton Hears a Who” masih dapat tonton dan digunakan sebagai media penanaman nilai karakter pada siswa dengan bimbingan guru atau orang tua. Kata Kunci: Nilai Karakter, Horton Hears a Who, Sekolah Dasar
动画电影《霍顿·海德》中的人物的价值
动画是所有人,尤其是孩子们都很喜欢的电影。除了娱乐,动画电影通常包含良好的性格价值和良好的道德信息。因此,动画电影可以用来向儿童灌输良好的性格价值。基于此,本研究的目的是了解霍顿·海斯(Horton Hears a)动画中的角色的价值。这种研究是一种定性研究,对象是一种州V - SD学生研究对象。通过观察、采访、标签和记录抛媚眼技术获取数据。研究人员分析了霍顿·海尔(Horton Hears a Who)的动画片中所含的18个字符的价值。根据研究结果,每个学生只能捕捉到两到四个角色。几乎每个学生都能在电影中找到创意价值。在另一项研究中,学生不仅揭示了积极的性格价值,而且一些学生还揭示了动画电影中消极的性格价值。这证明孩子们不仅能捕捉到好角色,而且还能捕捉到他们正在观看的电影中的坏角色。尽管如此,动画片“霍顿·海斯·a·Who”仍然可以在老师或家长的指导下观看并用作学生性格价值培养媒介。关键词:性格价值,霍顿·海尔,小学
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信