PENGARUH KOMBINASI TEKNIK PERNAFASAN DIAFRAGMA DAN BERGANTIAN LUBANG HIDUNG TERHADAP KECEMASAN IBU HAMIL TRIMESTER III

Mercy Joice Kaparang, V. Damayanti
{"title":"PENGARUH KOMBINASI TEKNIK PERNAFASAN DIAFRAGMA DAN BERGANTIAN LUBANG HIDUNG TERHADAP KECEMASAN IBU HAMIL TRIMESTER III","authors":"Mercy Joice Kaparang, V. Damayanti","doi":"10.33485/JIIK-WK.V6I1.159","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Salah satu faktor kesehatan psikologis ibu adalah kecemasan. Kecemasan ibu hamil pada trimester III akan semakin meningkat. Rasa cemas itu yang memicu rasa sakit pada saat melahirkan dan membutuhkan intervensi untuk mengatasinya. Teknik pernafasan diafragma dan bergantian lubang hidung merupakan salah satu teknik yang dapat menyeimbangkan aktivitas pikiran, menghilangkan kecemasan dan menenangkan pikiran. Tujuan penelitian adalah diketahuinya pengaruh teknik pernafasan diafragma dan bergantian lubang hidung terhadap kecemasan ibu hamil trimester III di wilayah kerja Puskesmas Kamonji. Jenis penelitian ini adalah penelitian analitik dengan pendekatan pre eksperimental dengan desain one group pretest-posttest. Populasi dalam penelitian ini ibu hamil trimester III berjumlah 97 orang. Jumlah sampel sebanyak 30 orang. Teknik pengambilan sampel accidental sampling. Analisis data yang digunakan analisa univariat dan bivariat dengan uji wilcoxon. Hasil penelitian ini diperoleh sebelum dilakukan intervensi terdapat 9 responden (30%) dengan kecemasan sedang dan 21 responden (70%) dengan kecemasan rendah, sesudah dilakukan intervensi terdapat 30 responden (100%) dengan kecemasan rendah dan 0 responden (0%) dengan kecemasan sedang. Hasil uji wilxocon dengan nilai p=0,000, sehingga didapatkan ada pengaruh kombinasi teknik pernafasan diafragma dan bergantian lubang hidung terhadap kecemasan ibu hamil trimester III di Wilayah Kerja Puskesmas Kamonji. Kesimpulan, kombinasi teknik pernafasan diafragma dan bergantian lubang hidung berpengaruh terhadap kecemasan ibu hamil trimester III di Wilayah Kerja Puskesmas Kamonji. Disarankan pada tenaga kesehatan dapat memberikan pelayanan kesehatan berupa teknik pernafasan diafragama dan bergantian lubang hidung untuk mengatasi kecemasan ibu hamil trimester III dan untuk tetap melanjutkan teknik yang diberikan sampai pada proses persalinan.","PeriodicalId":416633,"journal":{"name":"Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan: Wawasan Kesehatan","volume":"19 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-07-05","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan: Wawasan Kesehatan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33485/JIIK-WK.V6I1.159","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1

Abstract

Salah satu faktor kesehatan psikologis ibu adalah kecemasan. Kecemasan ibu hamil pada trimester III akan semakin meningkat. Rasa cemas itu yang memicu rasa sakit pada saat melahirkan dan membutuhkan intervensi untuk mengatasinya. Teknik pernafasan diafragma dan bergantian lubang hidung merupakan salah satu teknik yang dapat menyeimbangkan aktivitas pikiran, menghilangkan kecemasan dan menenangkan pikiran. Tujuan penelitian adalah diketahuinya pengaruh teknik pernafasan diafragma dan bergantian lubang hidung terhadap kecemasan ibu hamil trimester III di wilayah kerja Puskesmas Kamonji. Jenis penelitian ini adalah penelitian analitik dengan pendekatan pre eksperimental dengan desain one group pretest-posttest. Populasi dalam penelitian ini ibu hamil trimester III berjumlah 97 orang. Jumlah sampel sebanyak 30 orang. Teknik pengambilan sampel accidental sampling. Analisis data yang digunakan analisa univariat dan bivariat dengan uji wilcoxon. Hasil penelitian ini diperoleh sebelum dilakukan intervensi terdapat 9 responden (30%) dengan kecemasan sedang dan 21 responden (70%) dengan kecemasan rendah, sesudah dilakukan intervensi terdapat 30 responden (100%) dengan kecemasan rendah dan 0 responden (0%) dengan kecemasan sedang. Hasil uji wilxocon dengan nilai p=0,000, sehingga didapatkan ada pengaruh kombinasi teknik pernafasan diafragma dan bergantian lubang hidung terhadap kecemasan ibu hamil trimester III di Wilayah Kerja Puskesmas Kamonji. Kesimpulan, kombinasi teknik pernafasan diafragma dan bergantian lubang hidung berpengaruh terhadap kecemasan ibu hamil trimester III di Wilayah Kerja Puskesmas Kamonji. Disarankan pada tenaga kesehatan dapat memberikan pelayanan kesehatan berupa teknik pernafasan diafragama dan bergantian lubang hidung untuk mengatasi kecemasan ibu hamil trimester III dan untuk tetap melanjutkan teknik yang diberikan sampai pada proses persalinan.
膜片呼吸和鼻孔交替对妊娠期妊娠期焦虑的影响
母亲的心理健康因素之一是焦虑。怀孕三个月的焦虑会增加。焦虑是分娩时引起疼痛的原因,需要干预才能消除。横膈膜呼吸和鼻孔交替呼吸技术是稳定大脑活动、消除焦虑和舒缓大脑的技术之一。研究的目的是确定横膈膜呼吸技术的影响,并交替鼻孔对孕产妇焦虑的影响。这类研究是对一组预试验设计的测试方法进行分析研究。这项研究的孕妇妊娠期III共97人。样本总数为30人。抽样样技术。使用的数据分析与wilcoxon测试进行单变量和双变量分析。这项研究是在干预前获得的,有9名受访者(30%)处于焦虑状态,21名受访者(70%)处于低焦虑状态,但在干预后有30名受访者(100%)处于焦虑状态,0名受访者(0%)处于焦虑状态。wilxocon的测试结果为p= 10000分,因此可以获得横膈膜呼吸技术的组合效果,并在工作区域Puskesmas Kamonji的孕妇焦虑中交替使用鼻孔。最后,横膈膜呼吸和鼻孔交替技术的组合会影响准妈妈在工作场所Puskesmas Kamonji的怀孕期III焦虑。建议卫生工作者可以提供健康服务,包括呼吸呼吸技术,并交替鼻孔,以应对怀孕中期的焦虑,并在分娩过程中继续使用这种技术。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:604180095
Book学术官方微信