Pengaruh Program Kesejahteraan Pegawai Terhadap Kinerja Pegawai Melalui Kepuasan Kerja Pada Rsud Simpang Lima Gumul

Mawar Ratih Kusumawardani, Brahma Wahyu Kurniawan
{"title":"Pengaruh Program Kesejahteraan Pegawai Terhadap Kinerja Pegawai Melalui Kepuasan Kerja Pada Rsud Simpang Lima Gumul","authors":"Mawar Ratih Kusumawardani, Brahma Wahyu Kurniawan","doi":"10.29259/jmbs.v20i4.19557","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan penelitian – Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh program kesejahteraan pegawai terhadap kinerja pegawai melalui kepuasan kerja pada pegawai (back office) Rumah Sakit Umum Daerah Simpang Lima Gumul Desain/Metodologi/Pendekatan – Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah seluruh pegawai di Rumah Sakit Umum Daerah Simpang Lima Gumul. Pengambilan sampel menggunakan teknik Non Probability Sampling dengan metode Purposive Sampling, sampel pada penelitian ini adalah 100 orang. Variabel-variabel yang dipakai dalam menyusun pernyataan diantaranya variabel tentang program kesejahteraan pegawai, kepuasan kerja dan juga kinerja pegawai dengan skala Likert 1-5. Kuisioner ini dibagikan kepada responden yaitu pegawai back office Rumah Sakit Simpang Lima Gumul baik pegawai tetap dan pegawai kontrak yang bekerja diatas 1th. Pembagian Link Google Form dilakukan oleh pihak Diklat Rumah Sakit Simpang Lima Gumul yang sebelumnya sudah berkoordinasi dengan peneliti tentang bagaimana mekanisme pengisian dan batas waktu pengisian. Penelitian ini menggunakan analisis jalur dengan menggunakan program SPSS Temuan – Pada penelitian ini diketahui bahwa 1) program manfaat ekonomi tidak berpengaruh terhadap kepuasan kerja, 2) program manfaat fasilitas berpengaruh terhadap kepuasan kerja, 3) program manfaat ekonomi berpengaruh terhadap kinerja pegawai, 4) program manfaat fasilitas berpengaruh terhadap kinerja pegawai, 5) Program manfaat ekonomi secara tidak langsung memiliki pengaruh terhadap kinerja pegawai dengan kepuasan kerja sebagai variabel moderasi, 6) Program manfaat fasilitas secara tidak langsung memiliki pengaruh terhadap kinerja pegawai dengan kepuasan kerja sebagai variabel moderasi, 7) kepuasan kerja berpengaruh terhadap kinerja pegawai Keterbatasan penelitian – Keterbatasan dalam penelitian ini yaitu: 1) penelitian ini hanya menggunakan variabel program kesejahteraan pegawai, kepuasan kerja, dan kinerja pegawai, sehingga untuk penelitian selanjutnya diharapkan adanya penambahan variabel-variabel seperti moral pegawai, komitmen organisasi, turnover pegawai dan lain-lainya. Originality/value – Penelitian ini menggunakan kepuasan kerja sebagai variabel moderasi dan kinerja pegawai sebagai variabel terikatnya sehingga penelitian ini berbeda dengan penelitian sebelumnya. Keywords : program manfaat ekonomi, program manfaat fasilitas, kepuasan kerja, kinerja pegawai ","PeriodicalId":406265,"journal":{"name":"JURNAL MANAJEMEN DAN BISNIS SRIWIJAYA","volume":"27 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-12-14","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JURNAL MANAJEMEN DAN BISNIS SRIWIJAYA","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.29259/jmbs.v20i4.19557","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Tujuan penelitian – Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh program kesejahteraan pegawai terhadap kinerja pegawai melalui kepuasan kerja pada pegawai (back office) Rumah Sakit Umum Daerah Simpang Lima Gumul Desain/Metodologi/Pendekatan – Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah seluruh pegawai di Rumah Sakit Umum Daerah Simpang Lima Gumul. Pengambilan sampel menggunakan teknik Non Probability Sampling dengan metode Purposive Sampling, sampel pada penelitian ini adalah 100 orang. Variabel-variabel yang dipakai dalam menyusun pernyataan diantaranya variabel tentang program kesejahteraan pegawai, kepuasan kerja dan juga kinerja pegawai dengan skala Likert 1-5. Kuisioner ini dibagikan kepada responden yaitu pegawai back office Rumah Sakit Simpang Lima Gumul baik pegawai tetap dan pegawai kontrak yang bekerja diatas 1th. Pembagian Link Google Form dilakukan oleh pihak Diklat Rumah Sakit Simpang Lima Gumul yang sebelumnya sudah berkoordinasi dengan peneliti tentang bagaimana mekanisme pengisian dan batas waktu pengisian. Penelitian ini menggunakan analisis jalur dengan menggunakan program SPSS Temuan – Pada penelitian ini diketahui bahwa 1) program manfaat ekonomi tidak berpengaruh terhadap kepuasan kerja, 2) program manfaat fasilitas berpengaruh terhadap kepuasan kerja, 3) program manfaat ekonomi berpengaruh terhadap kinerja pegawai, 4) program manfaat fasilitas berpengaruh terhadap kinerja pegawai, 5) Program manfaat ekonomi secara tidak langsung memiliki pengaruh terhadap kinerja pegawai dengan kepuasan kerja sebagai variabel moderasi, 6) Program manfaat fasilitas secara tidak langsung memiliki pengaruh terhadap kinerja pegawai dengan kepuasan kerja sebagai variabel moderasi, 7) kepuasan kerja berpengaruh terhadap kinerja pegawai Keterbatasan penelitian – Keterbatasan dalam penelitian ini yaitu: 1) penelitian ini hanya menggunakan variabel program kesejahteraan pegawai, kepuasan kerja, dan kinerja pegawai, sehingga untuk penelitian selanjutnya diharapkan adanya penambahan variabel-variabel seperti moral pegawai, komitmen organisasi, turnover pegawai dan lain-lainya. Originality/value – Penelitian ini menggunakan kepuasan kerja sebagai variabel moderasi dan kinerja pegawai sebagai variabel terikatnya sehingga penelitian ini berbeda dengan penelitian sebelumnya. Keywords : program manfaat ekonomi, program manfaat fasilitas, kepuasan kerja, kinerja pegawai 
员工福利计划通过工作满意度对员工绩效的影响,持续了五个古穆尔地区
研究的目的——这项研究旨在测试员工福利计划对员工绩效的影响通过对员工工作满意度(back office)公立医院十字路口地区五个古穆尔设计方法论/方法——这项研究中使用的人口是在公立医院所有员工保留了五古穆尔地区。采用采用采样方法的非概率采样技术进行采样,本研究的样本为100人。在对员工福利计划、工作满意度以及员工绩效进行1-5级的变量进行评估时使用的变量。这份问卷分发给了被调查者,他们是现任医院陆军部工作人员和合同工作人员,工作时间超过1日。谷歌表格的分发是由医院勤务兵Lima Gumul完成的,这些护士已经与研究人员协调了填充机制和充电时间限制。本研究采用的是课程分析,使用SPSS发现计划——本研究发现1)经济利益项目不影响工作满意度,2)福利项目影响工作满意度,3)经济利益项目影响员工绩效,4)福利项目影响员工绩效,5)间接经济效益的项目有绩效影响员工的工作满意度作为变量要适度,6)设施间接受益的项目有绩效影响员工的工作满意度作为变量要适度,7)工作满意度影响员工绩效研究的局限性——这项研究的局限性:本研究只使用员工福利计划的变量、工作满意度和绩效,因此在随后的研究中,预计会增加员工的道德、组织承诺、员工转换等变量。替代价值——本研究将工作满意度作为温和变量,将工作满意度作为其固有的变量,因此该研究不同于之前的研究。重点:经济福利计划、福利计划、工作满意度、员工表现
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信