{"title":"Perilaku Perawat Dalam Penerapan Manajemen K3RS Selama Pandemi Covid-19","authors":"Fida' Husain, Novilya Meydi Lalintia, Patricia Mayang Ardhaneswari, Winda Febrianti","doi":"10.33655/mak.v5i2.118","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Latar belakang: Konsep dasar dari Kesehatan dan Keselamatan kerja di Rumah Sakit (K3RS) adalah upaya untuk menciptakan lingkungan kerja, tempat kerja maupun fasilitas kesehatan yang sehat, aman dan nyaman bagi seluruh pekerja maupun tenaga kesehatan yang ada di Rumah Sakit, pasien maupun pengunjung/pengantar orang sakit terkhusus selama masa pandemi covid 19. Tujuan: penelitian ini adalah untuk mengetahui serta memanajemen banyaknya potensi resiko kecelakaan kerja pada perawat yang bekerja di Rumah Sakit selama masa pandemi Covid-19. Metode: penelitian ini menggunakan penelitian literature review, yaitu merupakan metode komprehensif yang mana menganalisis artikel pada database jurnal penelitian dan artikel dengan melalui website. Pencarian database memanfaatkan Google Scholar, Perpusnas, Proquest, SAGE Journals, dan Sciencedirect. Pencarian jurnal menggunakan kata kunci perawat, K3RS, perilaku, keselamatan kerja, kecelakaan kerja. Ditemukan sekitar 28.400 artikel dan hanya 10 artikel yang dianalisis. Hasil: untuk mencari artikel, kelompok kami menggunakan kata kunci yang sudah disusun.. Setelah diseleksi menggunakan kriteria inklusi dan eksklusi ditemukan 10 artikel, kemudian 10 artikel tersebut dianalisis. Kesimpulan: K3RS yang dilaksanakan sudah semakin membaik dengan adanya pengawasan dan pelatihan bagi SDM yang ada di Rumah Sakit. K3RS juga berhubungan dengan perilaku, sikap, persepsi, pengetahuan, tindakan, dan keyakinan tenaga kesehatan (perawat) dalam manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja di Rumah Sakit.","PeriodicalId":153267,"journal":{"name":"Jurnal Manajemen Asuhan Keperawatan","volume":"51 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-08-04","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Manajemen Asuhan Keperawatan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33655/mak.v5i2.118","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1
Abstract
Latar belakang: Konsep dasar dari Kesehatan dan Keselamatan kerja di Rumah Sakit (K3RS) adalah upaya untuk menciptakan lingkungan kerja, tempat kerja maupun fasilitas kesehatan yang sehat, aman dan nyaman bagi seluruh pekerja maupun tenaga kesehatan yang ada di Rumah Sakit, pasien maupun pengunjung/pengantar orang sakit terkhusus selama masa pandemi covid 19. Tujuan: penelitian ini adalah untuk mengetahui serta memanajemen banyaknya potensi resiko kecelakaan kerja pada perawat yang bekerja di Rumah Sakit selama masa pandemi Covid-19. Metode: penelitian ini menggunakan penelitian literature review, yaitu merupakan metode komprehensif yang mana menganalisis artikel pada database jurnal penelitian dan artikel dengan melalui website. Pencarian database memanfaatkan Google Scholar, Perpusnas, Proquest, SAGE Journals, dan Sciencedirect. Pencarian jurnal menggunakan kata kunci perawat, K3RS, perilaku, keselamatan kerja, kecelakaan kerja. Ditemukan sekitar 28.400 artikel dan hanya 10 artikel yang dianalisis. Hasil: untuk mencari artikel, kelompok kami menggunakan kata kunci yang sudah disusun.. Setelah diseleksi menggunakan kriteria inklusi dan eksklusi ditemukan 10 artikel, kemudian 10 artikel tersebut dianalisis. Kesimpulan: K3RS yang dilaksanakan sudah semakin membaik dengan adanya pengawasan dan pelatihan bagi SDM yang ada di Rumah Sakit. K3RS juga berhubungan dengan perilaku, sikap, persepsi, pengetahuan, tindakan, dan keyakinan tenaga kesehatan (perawat) dalam manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja di Rumah Sakit.