PENGARUH PEMBERIAN PAKAN RUCAH IKAN LEMURU (Sardinella Longiceps) DENGAN DOSIS YANG BERBEDA TERHADAP PERTUMBUHAN DAN KELANGSUNGAN HIDUP BENIH KERAPU CANTANG (Epinephelus sp)
{"title":"PENGARUH PEMBERIAN PAKAN RUCAH IKAN LEMURU (Sardinella Longiceps) DENGAN DOSIS YANG BERBEDA TERHADAP PERTUMBUHAN DAN KELANGSUNGAN HIDUP BENIH KERAPU CANTANG (Epinephelus sp)","authors":"Nur Ais Syakbana, Hasim Hasim, Arafik Lamadi","doi":"10.56190/jvst.v2i2.31","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian pakan rucah ikan lemuru (Sardinella Longiceps) dengan dosis yang berbeda terhadap pertumbuhan dan kelangsungan hidup benih ikan Kerapu Cantang (Epinephelus sp). Penelitian Ini Menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) 4 Perlakuan dan 3 Ulangan. Ikan uji yang digunakan adalah Benih Ikan Kerapu Cantang dengan ukuran benih 4 cm sebanyak 180 benih masing-masing padat tebar 15 ekor tiap aquarium. Pakan yang digunakan yaitu pakan rucah ikan lemuru dan pakan otohime sebagai (kontrol). Pemberian pakan sebanyak 2 kali sehari di pagi dan sore hari. Perlakuan yang diujikan adalah pemberian dosis pakan yang berbeda yaitu 5%, 10%, dan 15% dari total bobot benih ikan kerapu cantang. Penimbangan dilakukan setiap minggu sekali.tingkat pemberian dosis pakan 15% memberikan pertumbuhan benih yang optimal dengan panjang 2.50 cm dan berat mutlak 4.10 gr, kemudian disusul perlakuan B Panjang Mutlak 2.35 cm dan Berat Mutlak 3.42 gr, kemudian perlakuan A Panjang Mutlak 2.27 cm dan Berat Mutlak 3.13 gr, dan yang terendah Perlakuan C (kontrol) dengan Panjang Mutlak 2.11 cm dan Berat Mutlak 2.30 gr. dan hasil kelangsungan hidup benih ikan kerapu cantang yaitu perlakuan A dan C mendapatkan hasil yang sama yaitu 46,7 kemudian disusul perlakuan B 40.0 dan yang terendah perlakuan D 22.3.","PeriodicalId":220437,"journal":{"name":"Jurnal Vokasi Sains dan Teknologi","volume":"12 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-06-08","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Vokasi Sains dan Teknologi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.56190/jvst.v2i2.31","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian pakan rucah ikan lemuru (Sardinella Longiceps) dengan dosis yang berbeda terhadap pertumbuhan dan kelangsungan hidup benih ikan Kerapu Cantang (Epinephelus sp). Penelitian Ini Menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) 4 Perlakuan dan 3 Ulangan. Ikan uji yang digunakan adalah Benih Ikan Kerapu Cantang dengan ukuran benih 4 cm sebanyak 180 benih masing-masing padat tebar 15 ekor tiap aquarium. Pakan yang digunakan yaitu pakan rucah ikan lemuru dan pakan otohime sebagai (kontrol). Pemberian pakan sebanyak 2 kali sehari di pagi dan sore hari. Perlakuan yang diujikan adalah pemberian dosis pakan yang berbeda yaitu 5%, 10%, dan 15% dari total bobot benih ikan kerapu cantang. Penimbangan dilakukan setiap minggu sekali.tingkat pemberian dosis pakan 15% memberikan pertumbuhan benih yang optimal dengan panjang 2.50 cm dan berat mutlak 4.10 gr, kemudian disusul perlakuan B Panjang Mutlak 2.35 cm dan Berat Mutlak 3.42 gr, kemudian perlakuan A Panjang Mutlak 2.27 cm dan Berat Mutlak 3.13 gr, dan yang terendah Perlakuan C (kontrol) dengan Panjang Mutlak 2.11 cm dan Berat Mutlak 2.30 gr. dan hasil kelangsungan hidup benih ikan kerapu cantang yaitu perlakuan A dan C mendapatkan hasil yang sama yaitu 46,7 kemudian disusul perlakuan B 40.0 dan yang terendah perlakuan D 22.3.