Perancangan Sistem Informasi Pendataan Kegiatan di Gereja Injili Indonesia Cabang Gatot Subroto Bandung Menggunakan Model Single Page Application (SPA)

Wilianti Aliman, Kevin Christian
{"title":"Perancangan Sistem Informasi Pendataan Kegiatan di Gereja Injili Indonesia Cabang Gatot Subroto Bandung Menggunakan Model Single Page Application (SPA)","authors":"Wilianti Aliman, Kevin Christian","doi":"10.37595/mediainfo.v22i1.144","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Gereja GII Gatot Subroto merupakan gereja dengan jumlah jemaat sebanyak lebih dari 400 jemaat dan sangat sering mengadakan berbagai kegiatan. Sebuah gereja yang memanfaatkan teknologi tentunya akan meningkatkan layanan bagi jemaat-jemaatnya, salah satu keuntungan menggunakan sistem informasi adalah adanya kemudahan dalam pengolahan data. Kebutuhan akan informasi yang akurat dan real time dibutuhkan untuk membangun sistem informasi pada kasus ini, sehingga akan memanfaatkan Model Single Page Application (SPA). \nModel SPA ini memiliki kelebihan integrasi, sinkronisasi, dan kemampuan berbagi data dalam satu waktu, sehingga pembuatan sistem informasi berbasis web dengan model SPA ini lebih baik. Model SPA juga dikenal dengan model yang sangat ringan karena request data tidak perlu dilakukan terus menerus, sehingga untuk membangun model SPA ini akan didukung menggunakan Framework Vue.js. \nSistem informasi ini bertujuan untuk membentuk sistem yang memiliki tampilan yang menarik dan mudah digunakan oleh Jemaat tanpa memberatkan sistem dengan memanfaatkan kelebihan dari Model SPA dan Framework Vue.js ini yang dapat menjalankan sistem tanpa harus melakukan penyegaran terlebih dahulu.","PeriodicalId":109095,"journal":{"name":"Media Informatika","volume":"30 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-05-02","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Media Informatika","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.37595/mediainfo.v22i1.144","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Gereja GII Gatot Subroto merupakan gereja dengan jumlah jemaat sebanyak lebih dari 400 jemaat dan sangat sering mengadakan berbagai kegiatan. Sebuah gereja yang memanfaatkan teknologi tentunya akan meningkatkan layanan bagi jemaat-jemaatnya, salah satu keuntungan menggunakan sistem informasi adalah adanya kemudahan dalam pengolahan data. Kebutuhan akan informasi yang akurat dan real time dibutuhkan untuk membangun sistem informasi pada kasus ini, sehingga akan memanfaatkan Model Single Page Application (SPA). Model SPA ini memiliki kelebihan integrasi, sinkronisasi, dan kemampuan berbagi data dalam satu waktu, sehingga pembuatan sistem informasi berbasis web dengan model SPA ini lebih baik. Model SPA juga dikenal dengan model yang sangat ringan karena request data tidak perlu dilakukan terus menerus, sehingga untuk membangun model SPA ini akan didukung menggunakan Framework Vue.js. Sistem informasi ini bertujuan untuk membentuk sistem yang memiliki tampilan yang menarik dan mudah digunakan oleh Jemaat tanpa memberatkan sistem dengan memanfaatkan kelebihan dari Model SPA dan Framework Vue.js ini yang dapat menjalankan sistem tanpa harus melakukan penyegaran terlebih dahulu.
GII Gatot Subroto教堂是一个拥有400多名会众的教堂,经常举行各种各样的活动。一个使用技术的教会当然会增加对教会的服务,使用信息系统的好处之一是在数据处理中发现方便。需要准确和实时的信息来建立一个信息系统,因此它将使用一个单一的应用页面模型。水疗模型有一个冗余的集成、同步和数据共享能力,因此建立一个基于web的信息系统与水疗模型更好。SPA模型也被认为是一种非常轻的模型,因为数据的需求不需要持续进行,所以为了构建这些水疗模型,将使用Vue Vue框架来支持。信息系统的目的是建立一个对教会来说既有趣又方便的外观系统,而不损害系统,利用这个水疗模型和Vue框架的好处,让这个系统能够在不需要进行更新的情况下运行。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信