PENYULUHAN POLA HIDUP SEHAT SELAMA PUASA PADA PEKERJA PT X

Ice Irawati, Diina Maulina, Krismadies, Andi Sarbiah
{"title":"PENYULUHAN POLA HIDUP SEHAT SELAMA PUASA PADA PEKERJA PT X","authors":"Ice Irawati, Diina Maulina, Krismadies, Andi Sarbiah","doi":"10.36352/j-pis.v2i2.575","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"ABSTRAK \nSelama bulan puasa, menjaga pola hidup sehat sangat penting agar tubuh tetap bugar dan terjaga kesehatannya. Pemahaman yang baik tentang pola hidup sehat saat berpuasa sangat penting bagi para pekerja yang berguna untuk menjaga kesehatan fisik dan psikis serta meningkatkan produktivitas pekerja tersebut. Metode pengabdian masyarakat ini dilakukan dengan mensosialisasikan pola hidup sehat selama berpuasa, kegiatan pengabdian masyarakat ini dilakukan melalui penyuluhan kepada pekerja PT X, yang dilakukan secara online melalui media Teams Microsoft, kegiatan ini dilakukan pada hari Kamis tanggal 06 April tahun 2023. Kegiatan pengabdian masyarakat ini, ditujukan kepada perwakilan pekerja, dengan susunan kegiatan: pembukaan, acara inti penyuluhan, diskusi dan tanya jawab dan terakhir penutupan. Berdasarkan pengisian koesioner pre test dan post test yang dilakukan, terdapat sebanyak 27 pekerja yang mengisi koesioner, selanjutnya dilakukan analisis menggunakan uji normalized gain score dengan melakukan analisis hasil pre test dan post test, diketahui hasil penelitian terdapat peningkatan pengetahuan dan pemahaman pekerja tentang pola hidup sehat yang dapat dilihat dari nilai  N-gain score yang menunjukkan nilai sebesar 0,74 yaitu pada kategori tinggi. Pentingnya pemahaman pekerja tentang pola hidup sehat selama berpuasa ini dikarenakan kondisi fisik pada saat berpuasa yang perlahan menurun, sehingga diperlukannya perhatian pihak perusahaan untuk membuat program seperti sosialisasi atau penyuluhan serupa secara berkelanjutan agar tujuan untuk merubah pola hidup sehat selama berpuasa pada pekerja dapat tercapai dan juga meningkatkan produktivitas. \nKata Kunci:  Hidup, Sehat, Berpuasa \nABSTRACT \nDuring the fasting month, maintaining a healthy lifestyle is very important so that the body stays fit and maintains its health. A good understanding of healthy lifestyles during fasting is very important for workers who are useful for maintaining physical and psychological health and increasing the productivity of these workers. This community service method is carried out by promoting a healthy lifestyle during fasting, this community service activity is carried out through counseling for PT X workers, which is carried out online through the Microsoft Teams media, this activity is carried out on Thursday, April 6, 2023. This community service activity, addressed to workers' representatives, with an arrangement of activities: opening, main event of counseling, discussion and question and answer and finally closing. Based on filling out the pre-test and post-test questionnaires that were carried out, there were 27 workers who filled out the questionnaire, then an analysis was carried out using the normalized gain score test by analyzing the results of the pre-test and post-test. seen from the value of the N-gain score which shows a value of 0.74, namely in the High category. The importance of understanding workers about healthy lifestyles during fasting is due to the physical condition during fasting which slowly decreases, so the company's attention is needed to make programs such as socialization or similar counseling on an ongoing basis so that the goal of changing healthy lifestyles during fasting for workers can be achieved and also increase productivity. \nKeywords: Alive, Healthy, Fasting","PeriodicalId":263000,"journal":{"name":"Jurnal Pengabdian Ibnu Sina","volume":"3 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-07-17","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Pengabdian Ibnu Sina","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.36352/j-pis.v2i2.575","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

ABSTRAK Selama bulan puasa, menjaga pola hidup sehat sangat penting agar tubuh tetap bugar dan terjaga kesehatannya. Pemahaman yang baik tentang pola hidup sehat saat berpuasa sangat penting bagi para pekerja yang berguna untuk menjaga kesehatan fisik dan psikis serta meningkatkan produktivitas pekerja tersebut. Metode pengabdian masyarakat ini dilakukan dengan mensosialisasikan pola hidup sehat selama berpuasa, kegiatan pengabdian masyarakat ini dilakukan melalui penyuluhan kepada pekerja PT X, yang dilakukan secara online melalui media Teams Microsoft, kegiatan ini dilakukan pada hari Kamis tanggal 06 April tahun 2023. Kegiatan pengabdian masyarakat ini, ditujukan kepada perwakilan pekerja, dengan susunan kegiatan: pembukaan, acara inti penyuluhan, diskusi dan tanya jawab dan terakhir penutupan. Berdasarkan pengisian koesioner pre test dan post test yang dilakukan, terdapat sebanyak 27 pekerja yang mengisi koesioner, selanjutnya dilakukan analisis menggunakan uji normalized gain score dengan melakukan analisis hasil pre test dan post test, diketahui hasil penelitian terdapat peningkatan pengetahuan dan pemahaman pekerja tentang pola hidup sehat yang dapat dilihat dari nilai  N-gain score yang menunjukkan nilai sebesar 0,74 yaitu pada kategori tinggi. Pentingnya pemahaman pekerja tentang pola hidup sehat selama berpuasa ini dikarenakan kondisi fisik pada saat berpuasa yang perlahan menurun, sehingga diperlukannya perhatian pihak perusahaan untuk membuat program seperti sosialisasi atau penyuluhan serupa secara berkelanjutan agar tujuan untuk merubah pola hidup sehat selama berpuasa pada pekerja dapat tercapai dan juga meningkatkan produktivitas. Kata Kunci:  Hidup, Sehat, Berpuasa ABSTRACT During the fasting month, maintaining a healthy lifestyle is very important so that the body stays fit and maintains its health. A good understanding of healthy lifestyles during fasting is very important for workers who are useful for maintaining physical and psychological health and increasing the productivity of these workers. This community service method is carried out by promoting a healthy lifestyle during fasting, this community service activity is carried out through counseling for PT X workers, which is carried out online through the Microsoft Teams media, this activity is carried out on Thursday, April 6, 2023. This community service activity, addressed to workers' representatives, with an arrangement of activities: opening, main event of counseling, discussion and question and answer and finally closing. Based on filling out the pre-test and post-test questionnaires that were carried out, there were 27 workers who filled out the questionnaire, then an analysis was carried out using the normalized gain score test by analyzing the results of the pre-test and post-test. seen from the value of the N-gain score which shows a value of 0.74, namely in the High category. The importance of understanding workers about healthy lifestyles during fasting is due to the physical condition during fasting which slowly decreases, so the company's attention is needed to make programs such as socialization or similar counseling on an ongoing basis so that the goal of changing healthy lifestyles during fasting for workers can be achieved and also increase productivity. Keywords: Alive, Healthy, Fasting
在PT X公司工人的斋戒期间改善健康生活模式
在斋戒月期间,保持健康的生活方式对身体保持健康和健康是至关重要的。对有价值的工人来说,良好地了解禁食时的健康生活方式是必不可少的,他们必须保持身体和精神健康,提高工人的生产力。这种社区奉献的方法是在禁食期间进行健康的社交活动,这种社区奉献活动是通过在线教育PT X公司的工人在2023年4月6日(周四)进行的。这些社区服务活动是为工作代表举办的,活动的形式包括开放、核心活动、讨论和提问,以及最后的结束。根据koesioner pre充电测试和post)测试的工人,有多达27填写koesioner测试分析,接下来做用分数进行预试验结果分析和增益normalized post)测试,已知有增加知识和洞察力的研究成果对工人健康的生活模式可以从价值N-gain展示价值高达0,74即类别高的分数。工人了解健康生活模式的重要性时禁食期间禁食,这是因为身体状况慢慢下降,所以需要注意公司的使可持续的社会化一样或类似的咨询项目,目的是改变健康生活模式在禁食期间工人也可以实现和提高生产率。关键字:在月底期间生活、健康、禁食、健康、健康、健康、健康的生活方式是非常重要的,所以身体保持健康和健康。了解这些工作人员的健康和心理健康,增加这些工作人员的生产能力,对他们来说是非常重要的。这一社区服务的方法令人担忧的是,在现实生活中促进一种健康的生活方式,这一社区服务的活动正在通过咨询PT X workers来解决,这一事件通过微软Teams media在网上解决,这一事件发生在周四、2023年4月6日。这一社区服务的活动,以工作代表的方式补充:开放、主要活动、交换、质疑和回答,然后结束。基于27个被忧虑过滤的工人提出的问题,然后有一个分析被分析前期和后期诊断的异常评分问题所困扰。从70年代的n增益分数来看,这些分数在高级选购中是致命的。《工人之重要性期间关于健康生活方式fasting期间到期的体格雾》是fasting哪种慢慢decreases,所以公司的关注是美国需要让项目如此socialization或类似咨询on an ongoing基地,所以那个进球》期间改变健康生活方式(fasting for工人也可以成为achieved和productivity增长。活着,健康,真实
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信