I. W. Polih, Ni Ketut Kardiyudiani, A. Abdullah, Yeni Rusyani
{"title":"Hubungan Tingkat Pengetahuan Perawat Tentang COVID-19 dengan Pelaksanaan Protokol Kesehatan di Rumah Sakit","authors":"I. W. Polih, Ni Ketut Kardiyudiani, A. Abdullah, Yeni Rusyani","doi":"10.37771/nj.v7i1.897","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Considering that nurses, as health professionals who frequently come into contact with patients, have a risk of catching the COVID-19 virus, understanding of COVID-19 is one adaption that needs to be increased. Furthermore, by increasing knowledge, health protocols can be implemented correctly. Lack of knowledge frequently impacts the application of health protocols and reduces the standard of nursing care services. This study aimed to determine the association between nurses' knowledge of COVID-19 and the application of the COVID-19 health protocol. A descriptive correlation approach was used in this quantitative study and data analysis with Chi-square. A purposive sampling strategy with a 40-person sample size. There is a significant relationship between the level of knowledge of nurses about COVID-19 and the implementation of health protocols with a p-value of 0.007 <0.05. The level of knowledge of nurses about COVID-19 has a relationship in making decisions to implement health protocols. Suggestions for further research that facilitate more detailed demographic data and wider sample coverage. \nAbstrak \nMengingat perawat sebagai tenaga kesehatan yang sering bersentuhan dengan pasien memiliki risiko tertular virus COVID-19, pemahaman tentang COVID-19 merupakan salah satu adaptasi yang perlu ditingkatkan. Selanjutnya dengan bertambahnya pengetahuan, protokol kesehatan dapat dilaksanakan dengan benar. Kurangnya pengetahuan seringkali berdampak pada penerapan protokol kesehatan dan menurunkan standar pelayanan asuhan keperawatan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan pengetahuan perawat tentang COVID-19 dengan penerapan protokol kesehatan COVID-19. Penelitian kuantitatif ini menggunakan pendekatan korelasi deskriptif dan analisis data dengan Chi-Square. Strategi sampling purposive dengan ukuran sampel 40 orang. Hasil: Ada Hubungan yang sigifikan antara tingkat pengetahuan perawat tentang COVID-19 dengan pelaksanaan protokol kesehatan dengan p value 0.007 < 0.05. Tingkat pengetahuan perawat tentang COVID-19 mempunyai hubungan dalam pengambilan keputusan untuk melaksanakan protokol kesehatan. Saran untuk penelitian lanjutan yang memfasilitasi lebih banyak data demografi yang detail dan cakupan sampel yang lebih luas. \nKata Kunci: COVID 19, Pelaksanaan protokol kesehatan, Tingkat pengetahuan perawat.","PeriodicalId":132314,"journal":{"name":"Nutrix Journal","volume":"36 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-04-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Nutrix Journal","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.37771/nj.v7i1.897","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Considering that nurses, as health professionals who frequently come into contact with patients, have a risk of catching the COVID-19 virus, understanding of COVID-19 is one adaption that needs to be increased. Furthermore, by increasing knowledge, health protocols can be implemented correctly. Lack of knowledge frequently impacts the application of health protocols and reduces the standard of nursing care services. This study aimed to determine the association between nurses' knowledge of COVID-19 and the application of the COVID-19 health protocol. A descriptive correlation approach was used in this quantitative study and data analysis with Chi-square. A purposive sampling strategy with a 40-person sample size. There is a significant relationship between the level of knowledge of nurses about COVID-19 and the implementation of health protocols with a p-value of 0.007 <0.05. The level of knowledge of nurses about COVID-19 has a relationship in making decisions to implement health protocols. Suggestions for further research that facilitate more detailed demographic data and wider sample coverage.
Abstrak
Mengingat perawat sebagai tenaga kesehatan yang sering bersentuhan dengan pasien memiliki risiko tertular virus COVID-19, pemahaman tentang COVID-19 merupakan salah satu adaptasi yang perlu ditingkatkan. Selanjutnya dengan bertambahnya pengetahuan, protokol kesehatan dapat dilaksanakan dengan benar. Kurangnya pengetahuan seringkali berdampak pada penerapan protokol kesehatan dan menurunkan standar pelayanan asuhan keperawatan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan pengetahuan perawat tentang COVID-19 dengan penerapan protokol kesehatan COVID-19. Penelitian kuantitatif ini menggunakan pendekatan korelasi deskriptif dan analisis data dengan Chi-Square. Strategi sampling purposive dengan ukuran sampel 40 orang. Hasil: Ada Hubungan yang sigifikan antara tingkat pengetahuan perawat tentang COVID-19 dengan pelaksanaan protokol kesehatan dengan p value 0.007 < 0.05. Tingkat pengetahuan perawat tentang COVID-19 mempunyai hubungan dalam pengambilan keputusan untuk melaksanakan protokol kesehatan. Saran untuk penelitian lanjutan yang memfasilitasi lebih banyak data demografi yang detail dan cakupan sampel yang lebih luas.
Kata Kunci: COVID 19, Pelaksanaan protokol kesehatan, Tingkat pengetahuan perawat.