Nur Ani, Nine Elissa Maharani, Yul Asriati, Iik Sartika
{"title":"PENGEMBANGAN SISTEM MANAJEMEN ISO MUTU K3L MELALUI KEGIATAN PELATIHAN DI PT INDACO WARNA DUNIA","authors":"Nur Ani, Nine Elissa Maharani, Yul Asriati, Iik Sartika","doi":"10.32585/ijecs.v3i2.2907","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Sistem manajemen integrasi merupakan standar yang berisi persyaratan untuk membantu perusahaan atau organisasi agar lebih efektif dan efisien serta dapat meningkatkan kepuasan konsumen berdasarkan beberapa standar. Penerapan sistem manajemen yang dilaksanakan oleh PT Indaco Warna Dunia telah mengacu pada standar ISO 9001:2015, ISO 14001:2015 dan ISO 45001:2018. Dalam penerapannya perusahaan tersebut telah menerapkan standar tersebut, akan tetapi dalam pelaksanaannya standar tersebut masih terpisah dan belum terintegrasi. Hal ini dapat ditemukan dalam HIRA (Hazard Identification Risk Assesment) mutu perusahaan tersebut dimana CHSE masih memisahkan antara penerapan ISO 9001:2015, ISO 14001:2015, dan ISO 45001:2018. Kegiatan pengabdian masyarakat di PT Indaco Warna DuniaKaranganyar dilaksanakan pada 20 Agustus2022 di ruang balai pertemuan PT Indaco Warna Dunia Karanganyar. Kegiatan yang dilakukan meliputi Penyuluhan Manajemen Integrasi Mutu K3Ldengan judul “Training Integrasi ISO 9001:2015, ISO 45001:2018, ISO 14001:2015 dan auditor internal”. ","PeriodicalId":164629,"journal":{"name":"IJECS: Indonesian Journal of Empowerment and Community Services","volume":"77 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-09-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"IJECS: Indonesian Journal of Empowerment and Community Services","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.32585/ijecs.v3i2.2907","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Sistem manajemen integrasi merupakan standar yang berisi persyaratan untuk membantu perusahaan atau organisasi agar lebih efektif dan efisien serta dapat meningkatkan kepuasan konsumen berdasarkan beberapa standar. Penerapan sistem manajemen yang dilaksanakan oleh PT Indaco Warna Dunia telah mengacu pada standar ISO 9001:2015, ISO 14001:2015 dan ISO 45001:2018. Dalam penerapannya perusahaan tersebut telah menerapkan standar tersebut, akan tetapi dalam pelaksanaannya standar tersebut masih terpisah dan belum terintegrasi. Hal ini dapat ditemukan dalam HIRA (Hazard Identification Risk Assesment) mutu perusahaan tersebut dimana CHSE masih memisahkan antara penerapan ISO 9001:2015, ISO 14001:2015, dan ISO 45001:2018. Kegiatan pengabdian masyarakat di PT Indaco Warna DuniaKaranganyar dilaksanakan pada 20 Agustus2022 di ruang balai pertemuan PT Indaco Warna Dunia Karanganyar. Kegiatan yang dilakukan meliputi Penyuluhan Manajemen Integrasi Mutu K3Ldengan judul “Training Integrasi ISO 9001:2015, ISO 45001:2018, ISO 14001:2015 dan auditor internal”.