Penyuluhan Evakuasi Kebakaran Pada Gedung Bertingkat

Annisa Fitria Edriani, Lindung Zalbuin Mase, Fepy Supriani
{"title":"Penyuluhan Evakuasi Kebakaran Pada Gedung Bertingkat","authors":"Annisa Fitria Edriani, Lindung Zalbuin Mase, Fepy Supriani","doi":"10.33369/andromeda.v1i2.19240","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Keselamatan terhadap bahaya kebakaran adalah tindakan pencegahan yang dimaksudkan untuk mencegah atau mengurangi kemungkinan kebakaran yang dapat menyebabkan insiden keselamatan yang merugikan atau perusakan properti . Pada kegiatan pengabdian ini, pengabdi memberikan penyuluhan terkait evakuasi kebakaran pada gedung bertingkat. Pengabdian dilakukan dilakukan di Gedung Kantor Bupati Bengkulu Tengah. Kegiatan penyampaian materi dilaksanakan pada tanggal 18 Oktober 2021 di Ruang Rapat Sekda Kabupaten Bengkulu Tengah. Kegiatan PPM dilaksanakan dengan penyampaian materi mengenai definisi kebakaran, cara mempersiapkan diri menghadapi gempa bumi, serta cara evakuasi pada saat kebakaran terjadi. Tim PPM memutuskan untuk melaksanakan penyuluhan di tempat ini berdasarkan hasil pengamatan tim yag menilai masih minimnya ketersediaan sistem pengendali kebakaran (sprinkler, alat pemadam api, pendeteksi asap, dll) di lokasi PPM. Strategi yang digunakan adalah dengan upaya edukatif berupa  penyampaian materi kepada pengguna gedung. Kedepannya kegiatan ini akan diikuti dengan kegiatan-kegiatan lanjutan yang akan terus berkembang dan meng-reinforce materi yang telah diberikan.","PeriodicalId":182332,"journal":{"name":"Andromeda: Jurnal Pengabdian Masyarakat Rafflesia","volume":"153 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-11-24","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Andromeda: Jurnal Pengabdian Masyarakat Rafflesia","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33369/andromeda.v1i2.19240","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Keselamatan terhadap bahaya kebakaran adalah tindakan pencegahan yang dimaksudkan untuk mencegah atau mengurangi kemungkinan kebakaran yang dapat menyebabkan insiden keselamatan yang merugikan atau perusakan properti . Pada kegiatan pengabdian ini, pengabdi memberikan penyuluhan terkait evakuasi kebakaran pada gedung bertingkat. Pengabdian dilakukan dilakukan di Gedung Kantor Bupati Bengkulu Tengah. Kegiatan penyampaian materi dilaksanakan pada tanggal 18 Oktober 2021 di Ruang Rapat Sekda Kabupaten Bengkulu Tengah. Kegiatan PPM dilaksanakan dengan penyampaian materi mengenai definisi kebakaran, cara mempersiapkan diri menghadapi gempa bumi, serta cara evakuasi pada saat kebakaran terjadi. Tim PPM memutuskan untuk melaksanakan penyuluhan di tempat ini berdasarkan hasil pengamatan tim yag menilai masih minimnya ketersediaan sistem pengendali kebakaran (sprinkler, alat pemadam api, pendeteksi asap, dll) di lokasi PPM. Strategi yang digunakan adalah dengan upaya edukatif berupa  penyampaian materi kepada pengguna gedung. Kedepannya kegiatan ini akan diikuti dengan kegiatan-kegiatan lanjutan yang akan terus berkembang dan meng-reinforce materi yang telah diberikan.
疏散高层建筑火灾警报
防止火灾的安全措施是为了防止或减少可能导致有害安全事故或破坏财产的火灾可能性。关于这些服务活动,服务部门为高层建筑的火灾疏散提供了咨询。该服务是在班古鲁中央的办公楼内进行的。提交材料的活动于2021年10月18日在班古鲁区中央会议室举行。mtc活动是通过介绍有关火灾定义、如何应对地震以及火灾发生时疏散的材料来进行的。mtc小组决定根据测试小组的观察结果,对mtc位置上消防控制系统(喷头、灭火器、烟雾检测等)的可用性进行评估。所使用的策略是通过教育手段向建筑使用者传递材料。在未来,这些活动将随之而来的是进一步的活动,这些活动将继续发展并补充所提供的材料。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:604180095
Book学术官方微信