{"title":"PENGARUH BUDAYA KERJA DENGAN KINERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PT. AEROFOOD INDONESIA SURABAYA","authors":"Rusmiati Rusmiati","doi":"10.51774/mapan.v3i2.46","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Budaya perusahaan merupakan suatu kekuatan yang mempengaruhi efektivitas organisasi, karena budaya perusahaan mempengaruhi pemikiran, perasaan dan tindakan manusia yang terlibat dalam perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah budaya kerja berpengaruh positif terhadap kinerja karyawan.Penelitian dilakukan pada PT. Aerofood Indonesia Surabaya. Variabel-variabel yang diteliti dan dianalisis dalam penelitian ini terdiri dari variabel independen yaitu budaya kerja (X1) dan variabel dependen kepuasan kerja (Y). Populasi dan sample dalam penelitian ini adalah sebagian karyawan perusahaan tersebut yang berjumlah 58 orang.Kesimpulan yang dapat diambil bahwa terdapat pengaruh secara signifikan positif pada budaya kerja yang meliputi non materi dan materi terhadap kinerja karyawan. Selain itu, budaya kerja juga berpengaruh terhadap kepuasan kerjanya.","PeriodicalId":269748,"journal":{"name":"MAPAN: Jurnal Manajemen Akuntansi Palapa Nusantara","volume":"252 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-12-17","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"MAPAN: Jurnal Manajemen Akuntansi Palapa Nusantara","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.51774/mapan.v3i2.46","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Budaya perusahaan merupakan suatu kekuatan yang mempengaruhi efektivitas organisasi, karena budaya perusahaan mempengaruhi pemikiran, perasaan dan tindakan manusia yang terlibat dalam perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah budaya kerja berpengaruh positif terhadap kinerja karyawan.Penelitian dilakukan pada PT. Aerofood Indonesia Surabaya. Variabel-variabel yang diteliti dan dianalisis dalam penelitian ini terdiri dari variabel independen yaitu budaya kerja (X1) dan variabel dependen kepuasan kerja (Y). Populasi dan sample dalam penelitian ini adalah sebagian karyawan perusahaan tersebut yang berjumlah 58 orang.Kesimpulan yang dapat diambil bahwa terdapat pengaruh secara signifikan positif pada budaya kerja yang meliputi non materi dan materi terhadap kinerja karyawan. Selain itu, budaya kerja juga berpengaruh terhadap kepuasan kerjanya.