{"title":"PENGARUH PERMAINAN FINGER PAINTING TERHADAP PERKEMBANGAN MOTORIK HALUS DI RADHATUL ATHFAL ISLAM BAKTI 99 NAIRATUL JANNAH PADANG","authors":"Wesri Susanti Wesri, Yul Syofriend","doi":"10.35568/earlychildhood.v5i2.1404","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"ABSTRAK \nPenelitian ini dilatar belakangi dengan perkembangan motorik halus anak yang belum berkembang secara optimal. Hal ini terlihat melalui kegiatan yang sering dilakukan anak seperti, anak belum mampu membuat pola, belum mampu mencampurkan beberapa cat warna, anak belum mampu mengambil cat, belum mampu mencap dengan tangannya, belum terampil dalam menggunakan kedua tangan dalam melakukan kegiatan, anak masih belum mampu membuat bentuk garis, belum mampu membuat bentuk lingkaran dan juga dalam kegiatan anak masih meminta bantuan guru untuk melakukan kegiatan sesuai dengan arahan yang diberikan. Hal ini terjadi karena kurang bervariasinya kegiatan dan media yang digunakan untuk meningkatkan perkembangan motorik halus anak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa efektif finger painting terhadap perkembangan motorik halus anak kelompok di Raudhatul Athfal Islam Bakti 99 Nairatul Jannah Padang. Jenis penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif yang berbentuk quasy exprimental. Teknik pengumpulan data menggunakan tes perbuatan, dan alat pengumpulan data menggunakan lembaran pernyataan berupa pernyataan sebanyak 7 butir item. Teknik analisis data menggunakan uji normalitas, uji homogenitas dan uji hipotesis.Berdasarkan analisis data, diperoleh selisih rata-rata pre-test dan post-test kelompok eksperimen adalah 8,93 sedangkan pada kelompok kontrol adalah 6,4. Data yang dihasilkan berdistribusi normal dan juga homogen. Dimana didapatkan nilai asyp. Sig. (2-tailed) 0,364 lebih besar dari 0,05. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa finger painting dapat meningkatkan perkembangan motorik halus di Raudhatul Athfal Islam Bakti 99 Nairatul Jannah Padang. \nKata Kunci: permainan finger painting; perkembangan motorik halus. \n ","PeriodicalId":267720,"journal":{"name":"Early Childhood: Jurnal Pendidikan","volume":"89 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-11-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Early Childhood: Jurnal Pendidikan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.35568/earlychildhood.v5i2.1404","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
ABSTRAK
Penelitian ini dilatar belakangi dengan perkembangan motorik halus anak yang belum berkembang secara optimal. Hal ini terlihat melalui kegiatan yang sering dilakukan anak seperti, anak belum mampu membuat pola, belum mampu mencampurkan beberapa cat warna, anak belum mampu mengambil cat, belum mampu mencap dengan tangannya, belum terampil dalam menggunakan kedua tangan dalam melakukan kegiatan, anak masih belum mampu membuat bentuk garis, belum mampu membuat bentuk lingkaran dan juga dalam kegiatan anak masih meminta bantuan guru untuk melakukan kegiatan sesuai dengan arahan yang diberikan. Hal ini terjadi karena kurang bervariasinya kegiatan dan media yang digunakan untuk meningkatkan perkembangan motorik halus anak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa efektif finger painting terhadap perkembangan motorik halus anak kelompok di Raudhatul Athfal Islam Bakti 99 Nairatul Jannah Padang. Jenis penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif yang berbentuk quasy exprimental. Teknik pengumpulan data menggunakan tes perbuatan, dan alat pengumpulan data menggunakan lembaran pernyataan berupa pernyataan sebanyak 7 butir item. Teknik analisis data menggunakan uji normalitas, uji homogenitas dan uji hipotesis.Berdasarkan analisis data, diperoleh selisih rata-rata pre-test dan post-test kelompok eksperimen adalah 8,93 sedangkan pada kelompok kontrol adalah 6,4. Data yang dihasilkan berdistribusi normal dan juga homogen. Dimana didapatkan nilai asyp. Sig. (2-tailed) 0,364 lebih besar dari 0,05. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa finger painting dapat meningkatkan perkembangan motorik halus di Raudhatul Athfal Islam Bakti 99 Nairatul Jannah Padang.
Kata Kunci: permainan finger painting; perkembangan motorik halus.