KESALAHAN YANG DILAKUKAN SISWA PADA PENGGUNAAN BENTUK PAST TENSE DALAM MENULIS RECOUNT TEXT

Rahmati Rahmati
{"title":"KESALAHAN YANG DILAKUKAN SISWA PADA PENGGUNAAN BENTUK PAST TENSE DALAM MENULIS RECOUNT TEXT","authors":"Rahmati Rahmati","doi":"10.29103/RELATIVITAS.V1I2.1461","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengungkapkan jenis kesalahan dalam penggunaan tense(bentuk waktu) past tense yang dibuat oleh siswa kelas satu SMA Negeri 2 Lhokseumawe. Dalam menulis kalimat, para siswa diminta untuk menulis bebas tentang pengalaman mereka ketika liburan. Selain itu, penelitian ini juga memberikan identifikasi dan penjelasan dari jenis kesalahan untuk mengetahui jenis kesalahan yang sering dilakukan. Sampel penelitian ini adalah semua siswa kelas X-4 SMA Negeri 2 Lhokseumawe dengan jumlah siswa sebanyak 32. Dalam penelitian ini penulis menerapkan teori error analysis dari beberapa buku dan referensi yang berhubungan dengan analisis kesalahan dan tata bahasa dan juga memberikan tes untuk mengumpulkan data penelitian. Kemudian data dianalisa untuk menentukan kesalahan tata bahasa dari kalimat yang menandainya, merekonstruksi kalimat tersebut, menganalis kalimat yang memiliki kesalahan, mengelompokkan jenis kesalahan, dan menghitung setiap jenis kesalahan untuk mengetahui jenis kesalahan mana yang paling sering dibuat oleh siswa. Data menunjukkan bahwa siswa yang melakukan kesalahan pada Omission sebanyak 64 kesalahan, Addition 29 kesalahan, misformation sebanyak 83 kesalahan.dengan persentase kesalahan pada bagian orientation sebanyak 61 (35%), pada bagian Events sebanyak 82(46%), dan pada bagian reorientation sebanyak 23(19%). Berdasarkan hasil penelitian, penulis menyarankan bahwa siswa harus lebih fokus dalam memahami penggunaan past tense khususnya pada perubahan bentuk kata kerja baik dalam bentuk kata kerja yang beraturan dan tidak beraturan , dan juga dalam penggunaan kata kerja bantu (Auxiliaries). Selain itu, guru juga perlu mengetahui bahwa siswa masih mengalami kesulitan dalam hal perubahan kata kerja pada bentuk past tense, dan dapat menerapkan metode baru.","PeriodicalId":364526,"journal":{"name":"Relativitas: Jurnal Riset Inovasi Pembelajaran Fisika","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-06-12","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Relativitas: Jurnal Riset Inovasi Pembelajaran Fisika","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.29103/RELATIVITAS.V1I2.1461","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengungkapkan jenis kesalahan dalam penggunaan tense(bentuk waktu) past tense yang dibuat oleh siswa kelas satu SMA Negeri 2 Lhokseumawe. Dalam menulis kalimat, para siswa diminta untuk menulis bebas tentang pengalaman mereka ketika liburan. Selain itu, penelitian ini juga memberikan identifikasi dan penjelasan dari jenis kesalahan untuk mengetahui jenis kesalahan yang sering dilakukan. Sampel penelitian ini adalah semua siswa kelas X-4 SMA Negeri 2 Lhokseumawe dengan jumlah siswa sebanyak 32. Dalam penelitian ini penulis menerapkan teori error analysis dari beberapa buku dan referensi yang berhubungan dengan analisis kesalahan dan tata bahasa dan juga memberikan tes untuk mengumpulkan data penelitian. Kemudian data dianalisa untuk menentukan kesalahan tata bahasa dari kalimat yang menandainya, merekonstruksi kalimat tersebut, menganalis kalimat yang memiliki kesalahan, mengelompokkan jenis kesalahan, dan menghitung setiap jenis kesalahan untuk mengetahui jenis kesalahan mana yang paling sering dibuat oleh siswa. Data menunjukkan bahwa siswa yang melakukan kesalahan pada Omission sebanyak 64 kesalahan, Addition 29 kesalahan, misformation sebanyak 83 kesalahan.dengan persentase kesalahan pada bagian orientation sebanyak 61 (35%), pada bagian Events sebanyak 82(46%), dan pada bagian reorientation sebanyak 23(19%). Berdasarkan hasil penelitian, penulis menyarankan bahwa siswa harus lebih fokus dalam memahami penggunaan past tense khususnya pada perubahan bentuk kata kerja baik dalam bentuk kata kerja yang beraturan dan tidak beraturan , dan juga dalam penggunaan kata kerja bantu (Auxiliaries). Selain itu, guru juga perlu mengetahui bahwa siswa masih mengalami kesulitan dalam hal perubahan kata kerja pada bentuk past tense, dan dapat menerapkan metode baru.
学生在复述文本中使用过去时所犯的错误
本研究旨在揭示了一种时态使用中的错误(时间)的过去式形式由2 Lhokseumawe国家高中一年级学生。在自由写作句子时,学生们被要求当他们度假的经历。此外,该研究还提供了识别和解释类型的错误,以了解常见错误的类型。本研究样本为所有高中二年级x4班学生,共有32名学生。在本研究中,作者应用了几本书的错误分析和语法分析的错误分析理论,并进行了收集研究数据的测试。然后分析数据,以确定句子的语法错误标记的重建中,分析句子,有点错误,分组,计算每一种错误,要知道哪里最常见的错误是由学生类型。数据显示,学生在Omission中犯了64个错误,加上29个错误,出错83个错误,偏差率为61个(35%),计算误差为82个(46%),分析率为23(19%)。根据研究结果,作者建议学生应该更专注于理解使用过去式主要存在于动词形式的变化规律和不规则的动词形式的好,也适用于使用助动词(Auxiliaries)。此外,老师还需要知道,学生在过去时的动词变化方面仍然有困难,可以应用新的方法。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信