Perancangan dan Implementasi Sistem Informasi Akademik Berbasis Android

Rahmat Agusli, Sutarman Sutarman, Ade Irawan
{"title":"Perancangan dan Implementasi Sistem Informasi Akademik Berbasis Android","authors":"Rahmat Agusli, Sutarman Sutarman, Ade Irawan","doi":"10.38101/SISFOTEK.V9I2.238","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"STMIK Bina Sarana Global merupakan suatu lembaga pendidikan yang membutuhkan sebuah sistem informasi akademik untuk memberikan informasi yang cepat serta akurat kepada mahasiswa dan dosen. Namun pemanfaatan teknologi infromasi belum dimanfaatkan semaksimal mungkin di STMIK Bina Sarana Global yang masih belum cepat serta akurat yaitu pada pengisian kartu rencana studi, absensi kelas, dan input nilai akhir semester mahasiswa. Hal tersebut menyebabkan pemborosan waktu dan biaya yaitu staff akademik harus mencetak kartu rencana studi, dan absensi kelas. Untuk menghemat waktu, biaya, dan meningkatkan pelayanan akademik kepada mahasiswa, peneliti membuat sistem informasi akademik berbasis android. Dengan adanya sistem informasi akademik berbasis android ini, pengolahan data lebih cepat serta akurat. Dalam pembuatan sistem informasi akademik ini peneliti menggunakan bahasa pemrograman PHP dan Java, sedangkan basis data yang digunakan adalah MySQL. Metode dalam perancangan sistem informasi akademik ini peneliti menggunakan metode berbasis Object Oriented Analysis and Design dengan tools UML (Unified Modelling Language) dengan menggunakan diagram antara lain, use case diagram, activity diagram, sequence diagram, dan class diagram. Metode pengembangan sistem yang digunakan adalah metode prototype. Penelitian ini menghasilkan sebuah aplikasi yang dapat digunakan untuk memberikan infromasi kepada mahasiswa dan dosen, seperti jadwal dosen, cetak laporan absensi, absensi kelas, jadwal mahasiswa, cetak jadwal kuliah, kartu rencana studi, dan kartu hasil studi.","PeriodicalId":378682,"journal":{"name":"JURNAL SISFOTEK GLOBAL","volume":"61 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-09-28","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JURNAL SISFOTEK GLOBAL","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.38101/SISFOTEK.V9I2.238","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1

Abstract

STMIK Bina Sarana Global merupakan suatu lembaga pendidikan yang membutuhkan sebuah sistem informasi akademik untuk memberikan informasi yang cepat serta akurat kepada mahasiswa dan dosen. Namun pemanfaatan teknologi infromasi belum dimanfaatkan semaksimal mungkin di STMIK Bina Sarana Global yang masih belum cepat serta akurat yaitu pada pengisian kartu rencana studi, absensi kelas, dan input nilai akhir semester mahasiswa. Hal tersebut menyebabkan pemborosan waktu dan biaya yaitu staff akademik harus mencetak kartu rencana studi, dan absensi kelas. Untuk menghemat waktu, biaya, dan meningkatkan pelayanan akademik kepada mahasiswa, peneliti membuat sistem informasi akademik berbasis android. Dengan adanya sistem informasi akademik berbasis android ini, pengolahan data lebih cepat serta akurat. Dalam pembuatan sistem informasi akademik ini peneliti menggunakan bahasa pemrograman PHP dan Java, sedangkan basis data yang digunakan adalah MySQL. Metode dalam perancangan sistem informasi akademik ini peneliti menggunakan metode berbasis Object Oriented Analysis and Design dengan tools UML (Unified Modelling Language) dengan menggunakan diagram antara lain, use case diagram, activity diagram, sequence diagram, dan class diagram. Metode pengembangan sistem yang digunakan adalah metode prototype. Penelitian ini menghasilkan sebuah aplikasi yang dapat digunakan untuk memberikan infromasi kepada mahasiswa dan dosen, seperti jadwal dosen, cetak laporan absensi, absensi kelas, jadwal mahasiswa, cetak jadwal kuliah, kartu rencana studi, dan kartu hasil studi.
基于Android的学术信息系统的设计和实施
STMIK Bina全球设施是一个教育机构,需要一个学术信息系统来迅速和准确地向学生和讲师提供信息。但是,在STMIK Bina的一种既不快也不准确的全球工具上,即在学生课程的充填卡、旷课和期末成绩输入上,信息技术还没有得到最大的利用。这导致了浪费时间和成本的现象,即教职员必须打印学习计划卡,以及旷课。为了节省时间、成本和改善学生的学术服务,研究人员建立了基于android的学术信息系统。有了以android为基础的学术信息系统,数据处理将更快、更准确。在开发此学术信息系统时,研究人员使用PHP和Java编程语言,而使用的数据库是MySQL。这种学术信息系统设计方法的研究人员使用基于目标分析和设计的UML工具,使用图表,如用案例图、活动图、图表顺序和类别图等。系统开发方法使用的是原型法。该研究产生了一个应用程序,可以用来为学生和讲师提供信息,如讲师时间表,打印旷课报告,课堂点名,学生时间表,打印课程计划卡,学习计划卡,和学习卡片。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:604180095
Book学术官方微信